Proses sosialisasi yang dialami anak balita lebih banyak dipengaruhi oleh kelompok bermain daripada orang tuanya.
SEBAB
Setiap agen sosialisasi memberikan pembelajaran nilai dan norma yang sering kali bertentangan.
Jika pernyataan benar, alasan salah
Jika pernyataan benar, alasan benar, keduanya menunjukkan hubungan sebab-akibat
Jika pernyataan benar, alasan benar, keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab-akibat
Jika pernyataan salah, alasan benar
Jika pernyataan salah dan alasan salah
R. Wahyu
Master Teacher
Kalimat pernyataan salah karena proses sosialisasi yang dialami balita banyak dipengaruhi oleh kelompok primer khususnya orang tuanya. Hal ini disebabkan kelompok primer cenderung menjadi kelompok yang dominan dalam proses pembentukan kepribadian anak terlebih lagi pada saat individu masih tergolong balita. Sementara itu, setiap agen sosialisasi menanamkan nilai dan norma yang berlaku pada kelompok masyarakat sesuai dengan lingkungannya. Oleh karena itu, kalimat alasan pada soal salah.
1rb+
5.0 (1 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia