Iklan

Pertanyaan

Proses sosialisasi sekunder yang banyak memengaruhi perkembangan intelektual seorang anak adalah...

Proses sosialisasi sekunder yang banyak memengaruhi perkembangan intelektual seorang anak adalah... space 

  1. kelompok bermain space 

  2. teman terdekat space 

  3. masyarakat luas space 

  4. lingkungan sekolah space 

  5. lingkungan sekitar space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

53

:

56

Klaim

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D. space 

Pembahasan

Jawaban yang tepat berdasarkan pertanyaan di atas D. Untuk lebih jelasnya, yuk simak penjelasan berikut. Poin yang ditanyakan dalam soal di atas adalah agen sosialisasi sekolah. Sosialisasi merupakanproses seorang anak belajar mengenaibudaya, belajar berinteraksi, berkomunikasi dengan individu ataupun kelompok sosial yang ada agar menjadi seorang anggota yang berpartisipasi dalam masyarakat. Proses sosialisasi dapat dilakukan melalui agen-agen sosialisasi yaitupihak yang melaksanakan sosialisasi.salah satunya sekolah. Sekolah menjadi agen sosialisasi yang memberikan pengalamanyang lebih luas kepada individu dan membantu mengembangkan intelektual anak karena di sekolah anak mendapatkan pelajaran-pelajaran yang beragam dari guru, dan teman diskusidalam ranah pendidikan. Jadi jawaban yang tepat adalah D.

Jawaban yang tepat berdasarkan pertanyaan di atas D.

Untuk lebih jelasnya, yuk simak penjelasan berikut.

Poin yang ditanyakan dalam soal di atas adalah agen sosialisasi sekolah.

Sosialisasi merupakan proses  seorang anak belajar mengenai budaya, belajar berinteraksi, berkomunikasi dengan individu ataupun kelompok sosial yang ada agar menjadi seorang anggota yang berpartisipasi dalam masyarakat. Proses sosialisasi dapat dilakukan melalui agen-agen sosialisasi yaitu pihak yang melaksanakan sosialisasi. salah satunya sekolah. Sekolah menjadi agen sosialisasi yang memberikan pengalaman yang lebih luas kepada individu dan membantu mengembangkan intelektual anak karena di sekolah anak mendapatkan pelajaran-pelajaran yang beragam dari guru, dan teman diskusi dalam ranah pendidikan. 

Jadi jawaban yang tepat adalah D. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Di antara media sosialisasi di bawah ini yang memengaruhi pola kehidupan remaja adalah ... Media sosialisasi keluarga. Media sosialisasi teman. Media sosialisasi sekolah. Media sosialis...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia