Iklan

Pertanyaan

Proses pencernaan makanan manusia selesai pada bagian....

Proses pencernaan makanan manusia selesai pada bagian.... 

  1. Gastrinundefined 

  2. Duodenumundefined 

  3.  Jejunumundefined 

  4.  Intestinumundefined 

  5. Kolonundefined 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

13

:

37

:

08

Klaim

Iklan

H. Zulaiha

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Kalijaga

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Pembahasan

Sistem pencernaan pada manusia terdiri atas saluran pencernaan dan kelenjar-kelenjar pencernaan. Saluran pencernaan meliputi mulut, kerongkongan, lambung, usus halus, usus besar dan anus. Sedangkan kelenjar pencernaan meliputi pankreas dan empedu. Pada sistem pencernaan terjadi empat tahapan pengolahan makanan yaitu ingesti, digesti, absorpsi, dan egesti. Ingesti merupakan kegiatan memasukkan makanan ke dalam mulut. Digesti merupakan proses perombakan makanan menjadi molekul-molekul yang cukup kecil sehingga dapat diserap tubuh. Absorpsi merupakan proses penyerapan makanan di usus halus. Sedangkan egesti merupakan proses akhir dari pencernaan yang berisi sisa-sisa makanan yang tidak dapat diserap tubuh yang mengalami pemadatan di usus besar (kolon) sehingga menjadi feses dan dikeluarkan melalui anus. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

Sistem pencernaan pada manusia terdiri atas saluran pencernaan dan kelenjar-kelenjar pencernaan. Saluran pencernaan meliputi mulut, kerongkongan, lambung, usus halus, usus besar dan anus. Sedangkan kelenjar pencernaan meliputi pankreas dan empedu. Pada sistem pencernaan terjadi empat tahapan pengolahan makanan yaitu ingesti, digesti, absorpsi, dan egesti. Ingesti merupakan kegiatan memasukkan makanan ke dalam mulut. Digesti merupakan proses perombakan makanan menjadi molekul-molekul yang cukup kecil sehingga dapat diserap tubuh. Absorpsi merupakan proses penyerapan makanan di usus halus. Sedangkan egesti merupakan proses akhir dari pencernaan yang berisi sisa-sisa makanan yang tidak dapat diserap tubuh yang mengalami pemadatan di usus besar (kolon) sehingga menjadi feses dan dikeluarkan melalui anus.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan macam-macam organ pada sistem pencernaan dan fungsinya?

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia