Iklan

Pertanyaan

Proses pemilihan kepala daerah menimbulkan konflik antara dua pendukung yang bersaing. Diawali dengan upaya-upaya mempromosikan calon dari kelompoknya dengan berbagai informasi yang positif, kemudian memberikan penilaian negatif terhadap pesaing. Fenomena itu disebut konflik ...

Proses pemilihan kepala daerah menimbulkan konflik antara dua pendukung yang bersaing. Diawali dengan upaya-upaya mempromosikan calon dari kelompoknya dengan berbagai informasi yang positif, kemudian memberikan penilaian negatif terhadap pesaing. Fenomena itu disebut konflik ...space space 

  1. tertutupspace space 

  2. terbukaspace space 

  3. vertikalspace space 

  4. horizontalspace space 

  5. realistisspace space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

18

:

14

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Poin yang ditanyakan adalah jenis konflik sosial. Pada soal diilustrasikan tentang konflik antara dua pendukung calon kepala daerah. Konflik yang terjadi di antara dua kelompok pendukung calon kepala daerah merupakan konflik horizontal . Konflik horizontal adalah konflik yang terjadi antarindividu maupun antarkelompok yang memiliki kedudukan sosial yang setara . Kelompok-kelompok pendukung calon kepala daerah yang terlibat konflik memiliki kedudukan yang sama, mereka hanya berbeda pandangan terkait calon kepala daerah yang didukung , sehingga sering terjadi upaya untuk memberikan penilaian negatif kepada pesaing. Dengan demikian, konflik antarkelompok pendukung dalam pemilihan kepala daerah merupakan konflik horizontal karena kedudukan sosial kelompok pendukung tersebut setara di masyarakat . Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Poin yang ditanyakan adalah jenis konflik sosial.

Pada soal diilustrasikan tentang konflik antara dua pendukung calon kepala daerah. Konflik yang terjadi di antara dua kelompok pendukung calon kepala daerah merupakan konflik horizontal. Konflik horizontal adalah konflik yang terjadi antarindividu maupun antarkelompok yang memiliki kedudukan sosial yang setara. Kelompok-kelompok pendukung calon kepala daerah yang terlibat konflik memiliki kedudukan yang sama, mereka hanya berbeda pandangan terkait calon kepala daerah yang didukung, sehingga sering terjadi upaya untuk memberikan penilaian negatif kepada pesaing. Dengan demikian, konflik antarkelompok pendukung dalam pemilihan kepala daerah merupakan konflik horizontal karena kedudukan sosial kelompok pendukung tersebut setara di masyarakat.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Pernyataan berikut yang menunjukkan konflik sosial secara sosiologis adalah ….

4

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia