Iklan
Pertanyaan
Proses pembentukan sel kelamin tertentu, telah berlangsung sejak janin berada pada kandungan sampai tahapan tertentu dan akan dilanjutkan kembali saat remaja. Berikut ini adalah pasangan yang tepat antara nama sel yang akan mengalami pembelahan saat remaja dan jenis fase dimulainya adalah...
Nama sel : Spermatogonium
Fase :Profase
Nama sel : Spermatosit primer
Fase : Metafase I
Nama sel : Ootid
Fase : Profase II
Nama sel : Oosit primer
Fase : Profase I
Nama sel : Oosit sekunder
Fase : Telofase
Iklan
R. Fitriani
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Nusantara PGRI Kediri
1
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia