Iklan

Iklan

Pertanyaan

Proses pembangunan yang terdapat pada suatu wilayah dapat melahirkan berbagai kegiatan dan jenis pekerjaan, seperti perdagangan (agen sembako), pelayanan jasa (bank), dan industri (pabrik tekstil). Hal ini dapat memunculkan beragamnya mata pencaharian yang dapat kita temui di daerah ….

Proses pembangunan yang terdapat pada suatu wilayah dapat melahirkan berbagai kegiatan dan jenis pekerjaan, seperti perdagangan (agen sembako), pelayanan jasa (bank), dan industri (pabrik tekstil). Hal ini dapat memunculkan beragamnya mata pencaharian yang dapat kita temui di daerah ….

  1. desa

  2. kota

  3. pantai

  4. persawahan

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

mata pencaharian penduduknya sangat beragam, seperti pegawai bank, penjaga loket, buruh pabrik, akuntan, petugas keamanan, konsultan, pengacara, dan lain sebagainya.

mata pencaharian penduduknya sangat beragam, seperti pegawai bank, penjaga loket, buruh pabrik, akuntan, petugas keamanan, konsultan, pengacara, dan lain sebagainya.

Iklan

Pembahasan

Penduduk yang tinggal di dataran rendah memiliki mata pencaharian yang beragam. Pada dataran rendah yang masih berupa desa, biasanya penduduk bermata pencaharian sebagai petani sawah, petani kebun, dan peternak. Sedangkan, dataran rendah yang dikembangkan sebagai kota biasanya dimanfaatkan untuk berbagai macam kegiatan seperti perdagangan, jasa, dan industri. Hal ini terjadi karena proses pembangunan fisik di kota lebih besar bila dibanding proses pembangunan yang ada di desa. Oleh karena itu, mata pencaharian penduduknya sangat beragam, seperti pegawai bank, penjaga loket, buruh pabrik, akuntan, petugas keamanan, konsultan, pengacara, dan lain sebagainya.

Penduduk yang tinggal di dataran rendah memiliki mata pencaharian yang beragam. Pada dataran rendah yang masih berupa desa, biasanya penduduk bermata pencaharian sebagai petani sawah, petani kebun, dan peternak. Sedangkan, dataran rendah yang dikembangkan sebagai kota biasanya dimanfaatkan untuk berbagai macam kegiatan seperti perdagangan, jasa, dan industri. Hal ini terjadi karena proses pembangunan fisik di kota lebih besar bila dibanding proses pembangunan yang ada di desa. Oleh karena itu, mata pencaharian penduduknya sangat beragam, seperti pegawai bank, penjaga loket, buruh pabrik, akuntan, petugas keamanan, konsultan, pengacara, dan lain sebagainya.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Mata pencaharian yang ada di dataran rendah berupa desa adalah ….

31

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia