Iklan

Pertanyaan

Produk pangan di bawah ini kaya serat dan diperoleh dari kelompok ganggang, kecuali...

Produk pangan di bawah ini kaya serat dan diperoleh dari kelompok ganggang, kecuali...

  1. Asam alginat

     

  2. Kapsul gelatin

  3. Protein Sel Tunggal (PST)

  4. Karagenan

     

  5. Jelly

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

17

:

44

Klaim

Iklan

L. Indah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Agar-agar atau jelly merupakan produk yang terbuat dari ganggang. Asam alginat merupakan substansi kenyal yang juga berasal dari ganggang. Karagenan berasal dari ganggang merah, digunakan dalam pembuatan es krim, milkshake dan saus untuk meningkatkan viskositas. Protein sel tunggal merupakan salah satu produk yang terbuat dari ganggang, misalnya Chlorophyta . Sementara itu, kapsul gelatin terbuat dari kulit dan tulang sapi atau babi, bukan dari ganggang, sehingga jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Agar-agar atau jelly merupakan produk yang terbuat dari ganggang. Asam alginat merupakan substansi kenyal yang juga berasal dari ganggang. Karagenan berasal dari ganggang merah, digunakan dalam pembuatan es krim, milkshake dan saus untuk meningkatkan viskositas. Protein sel tunggal merupakan salah satu produk yang terbuat dari ganggang, misalnya Chlorophyta. Sementara itu, kapsul gelatin terbuat dari kulit dan tulang sapi atau babi, bukan dari ganggang, sehingga jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Pernyataan berikut yang berkaitan dengan produksi energi terbarukan dari mikroorganisme fotosintetik adalah ...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia