Iklan

Pertanyaan

Produk Domestik Bruto (PDB) negara Yumi pada 2020 sebesar US$3.800 juta dan pada 2019 sebesar US$4.000 juta. Dari data tersebut dapat disimpulkan ....

Produk Domestik Bruto (PDB) negara Yumi pada 2020 sebesar US$3.800 juta dan pada 2019 sebesar US$4.000 juta. Dari data tersebut dapat disimpulkan ....space space 

  1. PDB pada 2020 lebih tinggi daripada PDB pada 2019space space 

  2. pada 2019 terjadi perlambatan ekonomi sebesar 5%space space 

  3. PDB pada 2019 lebih tinggi 4% daripada PDB pada 2020space space 

  4. PDB pada 2020 mengalami penurunan sebesar 5,1% dibanding pada 2019space space 

  5. pada 2020 terjadi perlambatan ekonomi sebesar 5% dibanding pada 2019space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

57

:

20

Klaim

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.space space 

Pembahasan

Pertumbuhan ekonomi negara Yumi pada tahun 2020 adalah : = PDB t − 1 ​ PDB t ​ − PDB t − 1 ​ ​ x 100% = 4.000 3.800 − 4.000 ​ x 100% = − 5% Berdasarkan data dan perhitungan pertumbuhan ekonomi, diketahui bahwa pendapatan nasional dan pertumbuhan ekonomi tahun 2020 menurun atau terjadi pelambatan 5% daripada tahun 2019. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Pertumbuhan ekonomi negara Yumi pada tahun 2020 adalah :


Berdasarkan data dan perhitungan pertumbuhan ekonomi, diketahui bahwa pendapatan nasional dan pertumbuhan ekonomi tahun 2020 menurun atau terjadi pelambatan 5% daripada tahun 2019.space space 


Jadi, jawaban yang tepat adalah E.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Iklan

Pertanyaan serupa

Biro Pusat Statistik negara Jeruk mendata produksi barang dan jasa nasional dan diperoleh hasil sebagai berikut. Pada tahun 2015, nilai produksi nasional adalah 400 triliun. Setahun sebelumny...

1

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia