Iklan

Iklan

Pertanyaan

Prinsip utama interaksionisme simbolik di mana makna-makna yang muncul diinterpretasikan atau ditafsirkan untuk menilai, merumuskan, memodifikasi, memeriksa, mengelompokkan, membandingkan, memprediksi, dan mentransformasi makna dalam kaitannya dengan situasi, posisi, dan arah tindakannya adalah ….

Prinsip utama interaksionisme simbolik di mana makna-makna yang muncul diinterpretasikan atau ditafsirkan untuk menilai, merumuskan, memodifikasi, memeriksa, mengelompokkan, membandingkan, memprediksi, dan mentransformasi makna dalam kaitannya dengan situasi, posisi, dan arah tindakannya adalah ….

  1. simbol

  2. interaksi

  3. tindakan

  4. masalah

  5. pemaknaan

Iklan

S. Dianita

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Iklan

Pembahasan

Salah satu prinsip utama interaksionisme simbolik adalah pemaknaan ( meaning ), yaitu makna-makna yang muncul diinterpretasikan atau ditafsirkan untuk menilai, merumuskan, memodifikasi, memeriksa, mengelompokkan, membandingkan, memprediksi, dan mentransformasi makna dalam kaitannya dengan situasi, posisi, dan arah tindakannya. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Salah satu prinsip utama interaksionisme simbolik adalah pemaknaan (meaning), yaitu makna-makna yang muncul diinterpretasikan atau ditafsirkan untuk menilai, merumuskan, memodifikasi, memeriksa, mengelompokkan, membandingkan, memprediksi, dan mentransformasi makna dalam kaitannya dengan situasi, posisi, dan arah tindakannya. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

29

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Karin adalah seorang vegetarian. Ketika lapar, ia memesan makanan melalui aplikasi online. Begitu pesanannya sampai, Karin tidak langsung memakannya melainkan mengecek terlebih dahulu apakah makanan t...

26

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia