Iklan

Pertanyaan

Polutan yang mengakibatkan pencemaran tanah adalah ....

Polutan yang mengakibatkan pencemaran tanah adalah .... 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

36

:

40

Klaim

Iklan

R. Nurani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pencemaran tanah selalu berkaitan dengan aktivitas manusia yang sangat beragam. Pencemaran tanah dapat dibagi menjadi 5 Berdasarkan tipe polutannyayaitubio-polutan, aktivitas pertanian, radioaktif, limbah urban, dan limbah buangan industri. Bio-polutan merupakan polutan yang berasal dari agen-agen biologi seperi hasil ekskresi manusia, burung, dan hewan-hewan.Pertanian maupun perkebunanmenggunakan beberapa bahan kimia untuk menunjang hasil panen diantaranya pestisida, pupuk kimia, herbisida, zat kapur dan kompos,yang ketika digunakan berlebihan berpotensi mencemari tanah dan berbahaya bagi kesehatan manusia. Polutan radioaktif merupakan subtansi radioaktif yang dihasilkan dari aktivitas manusia seperti nitrogen, uranium, thorium, dan uranium . Limbah urban merupakan jenis polutan ini dihasilkan dari rumah tangga dan sebagai hasil aktivitas manusia di perkotaan sepertisampah plastik, limbah domestik maupun komersial . Industri skala besar, seperti pertambangan dan pabrik produksi, dapat menyebabkan kerusakan tanah dalam jangka panjang. Limbah industri skala besar di antaranya berupa logam, seperti timbal (Pb), merkuri (Hg), arsenik (As), dan nikel (Ni).

Pencemaran tanah selalu berkaitan dengan aktivitas manusia yang sangat beragam. Pencemaran tanah dapat dibagi menjadi 5 Berdasarkan tipe polutannya yaitu bio-polutan, aktivitas pertanian, radioaktif, limbah urban, dan limbah buangan industri. Bio-polutan merupakan polutan yang berasal dari agen-agen biologi seperi hasil ekskresi manusia, burung, dan hewan-hewan. Pertanian maupun perkebunan menggunakan beberapa bahan kimia untuk menunjang hasil panen diantaranya pestisida, pupuk kimia, herbisida, zat kapur dan kompos, yang ketika digunakan berlebihan berpotensi mencemari tanah dan berbahaya bagi kesehatan manusia. Polutan radioaktif merupakan subtansi radioaktif yang dihasilkan dari aktivitas manusia seperti nitrogen, uranium, thorium, dan uranium.  Limbah urban merupakan jenis polutan ini dihasilkan dari rumah tangga dan sebagai hasil aktivitas manusia di perkotaan seperti sampah plastik, limbah domestik maupun komersial. Industri skala besar, seperti pertambangan dan pabrik produksi, dapat menyebabkan kerusakan tanah dalam jangka panjang. Limbah industri skala besar di antaranya berupa logam, seperti timbal (Pb), merkuri (Hg), arsenik (As), dan nikel (Ni).undefined     

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Mengapa bahan yang terbuat dari sterofoam tidak baik digunakan sebagai pembungkus makanan? Jelaskan.

1

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia