Iklan

Pertanyaan

Pola permukiman tersebar dapat ditemukan di wilayah …. DKI Jakarta Gunungkidul Madiun Sumba

Pola permukiman tersebar dapat ditemukan di wilayah ….

  1. DKI Jakarta
  2. Gunungkidul
  3. Madiun
  4. Sumba 
  1. jika 1, 2, dan 3 benar

  2. jika 1 dan 3 benar

  3. jika 2 dan 4 benar

  4. jika hanya 4 yang benar

  5. jika semuanya benar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

31

:

56

Klaim

Iklan

F. Freelancer1

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pola permukiman penduduk dapat dikelompokkan menjadi tiga macam, yaitu mengelompok, linear, dan tersebar ( dispersed ). Pola permukiman yang tersebar dapat terbentuk pada kondisi-kondisi tertentu, seperti terbatasnya sumber daya alam, kondisi tanah tidak subur, kondisi topografi pegunungan, dan lain-lain. Salah satu wilayah dengan karakteristik permukiman seperti ini adalah wilayah yang memiliki perbukitan karst. Kawasan karst memiliki kondisi tanah yang kurang subur karena mengandung unsur hara yang rendah dan memiliki cadangan air tanah yang sedikit. Akibatnya adalah permukiman penduduk akan tersebar atau memencar guna mencari lokasi dengan kondisi yang lebih baik. Wilayah karst di Indonesia dapat ditemukan di daerah Gunungkidul dan Sumba. Jawaban yang tepat adalah C.

Pola permukiman penduduk dapat dikelompokkan menjadi tiga macam, yaitu mengelompok, linear, dan tersebar (dispersed). Pola permukiman yang tersebar dapat terbentuk pada kondisi-kondisi tertentu, seperti terbatasnya sumber daya alam, kondisi tanah tidak subur, kondisi topografi pegunungan, dan lain-lain. Salah satu wilayah dengan karakteristik permukiman seperti ini adalah wilayah yang memiliki perbukitan karst. Kawasan karst memiliki kondisi tanah yang kurang subur karena mengandung unsur hara yang rendah dan memiliki cadangan air tanah yang sedikit. Akibatnya adalah permukiman penduduk akan tersebar atau memencar guna mencari lokasi dengan kondisi yang lebih baik. Wilayah karst di Indonesia dapat ditemukan di daerah Gunungkidul dan Sumba. Jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Peristiwa perubahan iklim bisa meningkatkan kadar CO 2 ​ dalam air laut dan mengakibatkan terjadinya ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia