Iklan

Pertanyaan

Pola garis kontur pada peta topografi suatu wilayah dapat menunjukan fenomena geografis sebagai berikut... Rapat menunjunkan lereng yang curam Tertutup menunjukan daerah puncak bukit Renggang menunjukan daerah landai Terbuka menunjukan daerah cekungan

Pola garis kontur pada peta topografi suatu wilayah dapat menunjukan fenomena geografis sebagai berikut...

  1. Rapat menunjunkan lereng yang curam
  2. Tertutup menunjukan daerah puncak bukit
  3. Renggang menunjukan daerah landai
  4. Terbuka menunjukan daerah cekunganspace
  1. Jika (1), (2), dan (3) yang betulspace

  2. Jika (1) dan (3) yang betulspace

  3. Jika (2) dan (4) yang betulspace

  4. Jika hanya (4) yang betulspace

  5. Jika semuanya betulspace

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

19

:

25

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Sifat garis kontur: Rapat menunjukan lerang yang curam Renggang menunjukan daerah yang landai Tertutup menunjukan daerah puncak bukit Bersirip menunjukan daerah lembah Berdasarkan pembahasan di atas, jawaban yang tepat untuk soal ini adalah A.

Sifat garis kontur:

  1. Rapat menunjukan lerang yang curam
  2. Renggang menunjukan daerah yang landai
  3. Tertutup menunjukan daerah puncak bukit
  4. Bersirip menunjukan daerah lembah

Berdasarkan pembahasan di atas, jawaban yang tepat untuk soal ini adalah A.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!