Iklan

Pertanyaan

Pola aliran sungai yang menjauhi puncak dome adalah ....

Pola aliran sungai yang menjauhi puncak dome adalah ....space 

  1. pola rektangularspace 

  2. pola dendritikspace 

  3. pola paralelspace 

  4. pola radialspace 

  5. pola anularspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

03

:

45

Klaim

Iklan

F. Seftiani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.space 

Pembahasan

Jawaban benar pada soal ini adalah E. Berikut adalah penjelasannya. Pola aliran sungai merupakan bentuk aliran sungai yang mengggambarkan keadaan profil dan genetiknya. Penjelasan pola aliran sungai berdasarkan pilihan jawaban adalah sebagai berikut. Rektangular, merupakan pola aliran sungai yang mengikuti struktur geologi seperti patahan, sesar ataupun rekahan yang diakibatkan oleh proses geologi. Dendritik, merupakan pola aliran yang memiliki bercabang-cabang dan membentuk sudut tegak lurus. Pararel, merupakan pola aliran sungai yang terjal dan curam berada pada daerah hulu. Radial, merupakan pola aliran yang berasal dari berbagai arah menuju pusat. Anular, merupakan pola aliran yang menjauhi puncak dome. Berdasarkan penjelasan tersebut, pola aliran sungai yang menjauhi puncak dome adalah anular. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah E.

Jawaban benar pada soal ini adalah E.

Berikut adalah penjelasannya.

Pola aliran sungai merupakan bentuk aliran sungai yang mengggambarkan keadaan profil dan genetiknya. Penjelasan pola aliran sungai berdasarkan pilihan jawaban adalah sebagai berikut.

  • Rektangular, merupakan pola aliran sungai yang mengikuti struktur geologi seperti patahan, sesar ataupun rekahan yang diakibatkan oleh proses geologi.
  • Dendritik, merupakan pola aliran yang memiliki bercabang-cabang dan membentuk sudut tegak lurus.
  • Pararel, merupakan pola aliran sungai yang terjal dan curam berada pada daerah hulu.
  • Radial, merupakan pola aliran yang berasal dari berbagai arah menuju pusat.
  • Anular, merupakan pola aliran yang menjauhi puncak dome.

Berdasarkan penjelasan tersebut, pola aliran sungai yang menjauhi puncak dome adalah anular.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah E.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Karakteristik pola aliran sungai yang tersaji pada gambar di bawah ini adalah ....

8

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia