Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pipa organa menghasilkan resonasi berturut-turut dengan frekuensi 480 Hz, 800 Hz dan 1120 Hz. Tentukan nada dasar pipa organa tersebut...

Pipa organa menghasilkan resonasi berturut-turut dengan frekuensi 480 Hz, 800 Hz dan 1120 Hz. Tentukan nada dasar pipa organa tersebut ...space space   

Iklan

J. Khairina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

frekuensi nada dasar pada pipa organa adalah 160 Hz

frekuensi nada dasar pada pipa organa adalah 160 Hz

Iklan

Pembahasan

Diketahui: f 1 = 480 Hz f 2 = 800 Hz f 3 = 1120 Hz Ditanya f 0 ? Jawab: Perbandingan frekuensi 480 : 800 : 1120 ​ = ​ 3 : 5 : 7 ​ Dari perbandingan frekuensi diatas dapat diketahui bahwa pipa organa yang digunakan adalah pipa organa tertutup. Perbandingan frekuensi pada pipa organa tertutup f 0 ​ : f 1 ​ : f 2 ​ : f 3 ​ f 0 ​ : 480 : 800 : 120 ​ = = ​ 1 : 3 : 5 : 7 1 : 3 : 5 : 7 ​ Jadi frekuensi nada dasarnya f 0 ​ : 480 f 0 ​ f 0 ​ ​ = = = ​ 1 : 3 3 1 ​ ⋅ 480 160 Hz ​ Jadi frekuensi nada dasar pada pipa organa adalah 160 Hz

Diketahui:

f1 = 480 Hz

f2 = 800 Hz

f3 = 1120 Hz

Ditanya f0 ?

Jawab: 

Perbandingan frekuensi

Dari perbandingan frekuensi diatas dapat diketahui bahwa pipa organa yang digunakan adalah pipa organa tertutup.

Perbandingan frekuensi pada pipa organa tertutup

Jadi frekuensi nada dasarnya

Jadi frekuensi nada dasar pada pipa organa adalah 160 Hz

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

174

ETTY SUPARTINI

Pembahasan lengkap banget

Putri Cendana

Ini yang aku cari!

Yulistia

Makasih ❤️

Andre benedict Simangunsong

Pembahasan terpotong Pembahasan lengkap banget

bieliby

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Nada atas pertama pipa organa terbuka yang panjangnya 40 cm beresonansi dengan pipa organa tertutup. Jika saat beresonansi jumlah simpul pada kedua pipa sama, panjang pipa organa tertutup (dalam cm) a...

263

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia