Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pihak yang melakukan penjualan surat-surat berharga atau melakukan emisi di bursa disebut ....

Pihak yang melakukan penjualan surat-surat berharga atau melakukan emisi di bursa disebut .... space space 

  1. investor space space 

  2. emiten space space 

  3. pialang space space 

  4. kustodian space space 

  5. wali amanat space space 

Iklan

L. Rahayu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space space  

Iklan

Pembahasan

Emiten adalah perusahaan yang sudah go public dengan ciri-ciri ada tulisan Tbk dibelakang nama PT. Emiten membutuhkan pendanaan di pasar modal, sehingga memerlukan dana dari investor lewat offering (menjual saham perusahaan di pasar perdana). Emiten yang sudah melakukan IPO, otomatis memiliki peluang besar mendapatkan sumber dana dari pasar sekunder lewat jual beli saham antar investor. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Emiten adalah perusahaan yang sudah go public dengan ciri-ciri ada tulisan Tbk dibelakang nama PT. Emiten membutuhkan pendanaan di pasar modal, sehingga memerlukan dana dari investor lewat offering (menjual saham perusahaan di pasar perdana). Emiten yang sudah melakukan IPO, otomatis memiliki peluang besar mendapatkan sumber dana dari pasar sekunder lewat jual beli saham antar investor.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.space space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perusahaan baik swasta maupun BUMN yang mencari modal dari bursa efek dengan cara menerbitkan efek disebut ….

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia