Iklan

Iklan

Pertanyaan

Petunjuk: A. Jika jawaban (1). (2), dan (3) benar. B. Jika jawaban (1) dan (3) benar). C. Jika jawaban (2) dan (4) yang benar. D. Jika hanya jawaban (4) yang benar. E. Jika semua benar. Sel-sel jantung yang mampu melakukan otoritmisitas (mampu berdenyut sendiri secara ritmis) terletak di bagian .... (1) serat Purkinje (2) katup trikuspidalis (3) berkas His (4) katup bikuspidalis

Petunjuk:

A. Jika jawaban (1). (2), dan (3) benar.

B. Jika jawaban (1) dan (3) benar).

C. Jika jawaban (2) dan (4) yang benar.

D. Jika hanya jawaban (4) yang benar.

E. Jika semua benar.

Sel-sel jantung yang mampu melakukan otoritmisitas (mampu berdenyut sendiri secara ritmis) terletak di bagian ....

(1) serat Purkinje

(2) katup trikuspidalis

(3) berkas His

(4) katup bikuspidalis

  1. A

  2. B

  3. C

  4. D

  5. E

Iklan

R. Ulfi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Sel-sel jantung yang mampu melakukan otoritmisitas terletak di tempat-tempat sebagai berikut: Nodus sinoatrialis (nodus SA) adalah suatu daerah kecil khusus di dinding atrium kanan dekat pintu masuk vena kava superior. Nodus SA disebut pemacu normal dan memiliki potensial aksi 70-80 denyut per menit. Nodus atrioventrikel (nodus AV) adalah suatu berkas kecil sel-sel otot jantung khusus yang terletak di dasar atrium kanan dekat septum, tepat di atas pertemuan atrium dan ventrikel. Nodus AV memiliki potensial aksi 40-60 denyut per menit. Berkas His (berkas atrioventrikel) adalah sel-sel khusus yang berasal dari nodus AV dan masuk ke septum antarventrikel. Berkas ini terbagi menjadi dua cabang berkas, kanan dan kiri yang turun menyusuri septum, dan melengkung mengelilingi ujung rongga ventrikel. Berkas His memiliki potensial aksi 20-40 denyut per menit. Serat Purkinje adalah serat-serat halus terminal yang menjulur dari berkas His dan menyebar ke seluruh miokardium ventrikel. Serat Purkinje memiliki potensial aksi 20-40 denyut per menit.

Sel-sel jantung yang mampu melakukan otoritmisitas terletak di tempat-tempat sebagai berikut:

  1. Nodus sinoatrialis (nodus SA) adalah suatu daerah kecil khusus di dinding atrium kanan dekat pintu masuk vena kava superior. Nodus SA disebut pemacu normal dan memiliki potensial aksi 70-80 denyut per menit.
  2. Nodus atrioventrikel (nodus AV) adalah suatu berkas kecil sel-sel otot jantung khusus yang terletak di dasar atrium kanan dekat septum, tepat di atas pertemuan atrium dan ventrikel. Nodus AV memiliki potensial aksi 40-60 denyut per menit.
  3. Berkas His (berkas atrioventrikel) adalah sel-sel khusus yang berasal dari nodus AV dan masuk ke septum antarventrikel. Berkas ini terbagi menjadi dua cabang berkas, kanan dan kiri yang turun menyusuri septum, dan melengkung mengelilingi ujung rongga ventrikel. Berkas His memiliki potensial aksi 20-40 denyut per menit.
  4. Serat Purkinje adalah serat-serat halus terminal yang menjulur dari berkas His dan menyebar ke seluruh miokardium ventrikel. Serat Purkinje memiliki potensial aksi 20-40 denyut per menit.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jantung memiliki sifat otoritmisitas. Sifat tersebut dapat menyebabkan jantung ….

6

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia