Iklan
Pertanyaan
Perusahaan X mewajibkan karyawannya untuk mengenakan seragam setiap hari kerja. Warna seragam yang dikenakan adalah ungu, putih, biru, kuning, dan merah. Berdasarkan pengamatan, seragam ungu harus dikenakan di hari Rabu, seragam putih tidak pernah digunakan di hari Jumat dan dikenakan setelah seragam biru. Sedangkan seragam kuning dikenakan sebelum seragam merah. Bila menurut hari kerja yaitu Senin sampai dengan Jumat, maka urutan seragam yang dikenakan adalah ...
biru, putih, ungu, kuning, merah
biru, putih, ungu, merah, kuning
kuning, merah, ungu, putih, biru
putih, biru, ungu, kuning, merah
putih, biru, ungu, merah, kuning
Iklan
R. RGFLLIMA
Master Teacher
5
5.0 (1 rating)
Iklan
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia