Iklan

Pertanyaan

Perusahaan A mengeluarkan gaji setiap bulan sebesar Rp 18.000.000 , 00 untuk 15 orang karyawan. Jika jumlah karyawan bertambah 5 orang, besar gaji yang harus dikeluarkan setiap bulan adalah …

Perusahaan A mengeluarkan gaji setiap bulan sebesar untuk orang karyawan. Jika jumlah karyawan bertambah orang, besar gaji yang harus dikeluarkan setiap bulan adalah 

  1. Rp 21.000.000 comma 00

  2. Rp 23.000.000 comma 00

  3. Rp 24.000.000 comma 00

  4. Rp 25.000.000 comma 00

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

39

:

22

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Untuk menggaji lebih banyak karyawan, Perusahaan A harus mengeluarkan dana yang lebih besar. Oleh karena itu, kita akan menggunakan konsep perbandingan senilai untuk menyelesaikan permasalahan ini. Perhatikan bahwa Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Untuk menggaji lebih banyak karyawan, Perusahaan A harus mengeluarkan dana yang lebih besar. Oleh karena itu, kita akan menggunakan konsep perbandingan senilai untuk menyelesaikan permasalahan ini.

Perhatikan bahwa

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell fraction numerator banyak space karyawan subscript 1 over denominator banyak space karyawan subscript 2 end fraction end cell equals cell fraction numerator jumlah space gaji subscript 1 over denominator jumlah space gaji subscript 2 end fraction end cell row cell fraction numerator down diagonal strike 15 cubed space horizontal strike orang over denominator down diagonal strike 20 to the power of 4 space horizontal strike orang end fraction end cell equals cell fraction numerator Rp 18.000.000 comma 00 over denominator jumlah space gaji subscript 2 end fraction end cell row cell horizontal strike 3 to the power of 1 over 4 end cell equals cell fraction numerator Rp horizontal strike 18 to the power of 6.000.000 comma 00 over denominator jumlah space gaji subscript 2 end fraction end cell row cell jumlah space gaji subscript 2 end cell equals cell Rp 24.000.000 comma 00 end cell end table

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

LeeSuji_ 01suji Channel

Sangat membantu, Pembahasan lengkap banget, Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!