Iklan
Pertanyaan
Perhatikan informasi berikut!
Lembaga penelitian dan beberapa univresitas di tanah air melakukan penelitian terhadap vaksin Merah Putih. Ketua Konsorsium Riset dan Inovasi Covis-19 Kementerian Riset dan Teknologi menyatakan vaksin Merah Putih dikembangkan berdasarkan penyebaran Covid-19 di Indonesia. Vaksin tersebut digunakan untuk memutus rantai penularan Covid-19. Pada Maret atau April 2021, vaksin tersebut akan diserahkan kepada PT Bio Farma untuk diuji pada tahap selanjutnya. Kemajuan yang ditunjukkan dengan penemuan vaksin tersebut diharapkan mampu mengubah kondisi kehidupan bermasyarakat Indonesia menjadi lebih baik.
https://wab.archive.org/wab/20210213225633/https://www.cnbcindonesia.com/news/20210210082605-4·222325/simak-nih-bocoran-vaksin-merah-putih·mada-in-indonasia, diakses 1 Maret 2021
Perubahan sosial pada informasi tersebut terjadi di bidang ...
sosial
industri
budaya
ekonomi
teknologi
Iklan
N. Atika
Master Teacher
5
5.0 (5 rating)
sofyani
Pembahasan lengkap banget
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia