Iklan

Pertanyaan

Pertumbuhan ekonomi suatu negara banyak dipengaruhi peranan lembaga keuangan bank dan bukan bank terutama produk aktif, pasif, dan jasa. Manfaat produk aktif seperti pemberian macam-macam kredit pada pertumbuhan ekonomi adalah ….

Pertumbuhan ekonomi suatu negara banyak dipengaruhi peranan lembaga keuangan bank dan bukan bank terutama produk aktif, pasif, dan jasa. Manfaat produk aktif seperti pemberian macam-macam kredit pada pertumbuhan ekonomi adalah ….

  1. memotivasi orang untuk menabung

  2. jumlah tabungan naik secara proporsional

  3. mobilitas barang makin cepat

  4. investasi masyarakat meningkat

  5. suku bunga bank naik

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

37

:

05

Klaim

Iklan

M. Fitri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D, yaitu investasi masyarakat meningkat.

jawaban yang tepat adalah D, yaitu investasi masyarakat meningkat.

Pembahasan

Menurut teori pertumbuhan ekonomi Schumpeter, peranan pengusahan atau wirausahawan sangat penting dalam mempengaruhi pertumbuhan ekonomi. Pengusaha akan terus-menerus melakukan inovasi untuk mendapatkan hal-hal baru yang berguna bagi usahanya dan dapat meningkatkan keuntungan yang diperoleh. Untuk menjalankan inovasi yang telah ditemukan tentu membutuhkan modal. Pengusaha akan meminjam modal (kredit) tersebut untuk keperluan investasi usahanya. Akibat dari investasi tersebut adalah kenaikan pendapatan nasional yang mendorong peningkatan konsumsi masyarakat. Karena konsumsi meningkat, berarti kapasitas produksi pengusaha pun ikut meningkat dan menimbulkan investasi baru oleh pengusaha. Sehingga, jawaban yang tepat adalah D, yaitu investasi masyarakat meningkat.

Menurut teori pertumbuhan ekonomi Schumpeter, peranan pengusahan atau wirausahawan sangat penting dalam mempengaruhi pertumbuhan ekonomi. Pengusaha akan terus-menerus melakukan inovasi untuk mendapatkan hal-hal baru yang berguna bagi usahanya dan dapat meningkatkan keuntungan yang diperoleh. Untuk menjalankan inovasi yang telah ditemukan tentu membutuhkan modal. Pengusaha akan meminjam modal (kredit) tersebut untuk keperluan investasi usahanya. Akibat dari investasi tersebut adalah kenaikan pendapatan nasional yang mendorong peningkatan konsumsi masyarakat. Karena konsumsi meningkat, berarti kapasitas produksi pengusaha pun ikut meningkat dan menimbulkan investasi baru oleh pengusaha. Sehingga, jawaban yang tepat adalah D, yaitu investasi masyarakat meningkat.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Ega Tifani

Pembahasan lengkap banget

Diah Aksari

Makasih ❤️

Farid ghost rider

Bantu banget Makasih ❤️ Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Pembahasan lengkap banget

Nicola Shevarelia Bima Putri

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Deskripsikan teori-teori pertumbuhan ekonomi neoklasik!

8

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia