Iklan

Pertanyaan

Pertanyaan berkut yang tidak mendukung dimasukkannya zink sebagai unsur transisi adalah. . .

Pertanyaan berkut yang tidak mendukung dimasukkannya zink sebagai unsur transisi adalah. . .

  1. Zink mempunyai bilangan oksidasi tunggal, yaitu +2

  2. Zink terletak di antara golongan IIA dan IIIA

  3. Ion zink mempunyai elektron tidak berpasangan

  4. Zink mempunyai elektron yang semuanya berpasangan

  5. Zink dapat membentuk senyawa yang berwarna

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

12

:

58

Klaim

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Walau merupakan suatu logam, unsur Zn tidak dapat dikategorikan sebagai logam transisi. Hal ini dikarenakan sifat unsur Zn mempunyai sifat yang berlawanan dengan ciri khas logam transisi,yaitu adanya orbital subkulit 3d yang terisi penuh dan hanya mempunyai satu tingkat oksidasi saja, sehingga tidak terjadi peralihan elektron serta menyebabkan titik leleh dan titik didihnya menjadi relatif rendah. Selain itu, unsur Zn bersifat diamagnetik yaitu tidak dapat tertarik oleh medan magnet. Unsur Zn juga tidak dapat membentuk senyawa berwarna, baik dalam bentuk padatan maupun larutan.

Walau merupakan suatu logam, unsur Zn tidak dapat dikategorikan sebagai logam transisi. Hal ini dikarenakan sifat unsur Zn mempunyai sifat yang berlawanan dengan ciri khas logam transisi,yaitu adanya orbital subkulit 3d yang terisi penuh dan hanya mempunyai satu tingkat oksidasi saja, sehingga tidak terjadi peralihan elektron serta menyebabkan titik leleh dan titik didihnya menjadi relatif rendah. Selain itu, unsur Zn bersifat diamagnetik yaitu tidak dapat tertarik oleh medan magnet. Unsur Zn juga tidak dapat membentuk senyawa berwarna, baik dalam bentuk padatan maupun larutan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

30

Iklan

Pertanyaan serupa

Berdasarkan perbedaan sifat unsur maka zinkdapat digunakan sebagai logampelindung karenadengan udara...

94

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia