Iklan

Iklan

Pertanyaan

Persiapan menyongsong proklamasi kemerdekaan RI erat kaitannya dengan peristiwa....

Persiapan menyongsong proklamasi kemerdekaan RI erat kaitannya dengan peristiwa....

  1. Pertempuran Jepang melawan Sekutu dalam Pertempuran Bataan

  2. Menyerahnya Jepang kepada sekutu di kapal selam Missouri

  3. Penandatanganan Piagam Perserikatan Bangsa-Bangsa

  4. Piagam “Off Self Determination”  dari organisasi PBB

  5. Kota Hiroshima dan Nagasaki dijatuhi bom atom oleh sekutu

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Kekalahan Jepang di perang Pasifik ditandai dengan adanya peristiwa pengeboman kota Hiroshima dan Nagasaki oleh Amerika Serikat pada tanggal 6 dan 9 Agustus 1945. Akibatnya, Jepang menyerah kepada sekutu tanpa sayrat pada tanggal 15 Agustus 1945, proses penyerahan Jepang kepada Sekutu terjadi di kapal USS Missouri. Berita kekalahan Jepang ini sampai kepada golongan muda yakni Syahrir. Kemudian, pada golongan muda mendesak golongan tua untuk segera memproklamasikan kemerdekaan Indonesia. Hingga akhirnya pada tanggal 17 Agustus 1945, Indonesia memproklamasikan kemerdekaannya. Dengan demikian jawaban yang tepat adalah B.

Kekalahan Jepang di perang Pasifik ditandai dengan adanya peristiwa pengeboman kota Hiroshima dan Nagasaki oleh Amerika Serikat pada tanggal 6 dan 9 Agustus 1945. Akibatnya, Jepang menyerah kepada sekutu tanpa sayrat pada tanggal 15 Agustus 1945, proses penyerahan Jepang kepada Sekutu terjadi di kapal USS Missouri. Berita kekalahan Jepang ini sampai kepada golongan muda yakni Syahrir. Kemudian, pada golongan muda mendesak golongan tua untuk segera memproklamasikan kemerdekaan Indonesia. Hingga akhirnya pada tanggal 17 Agustus 1945, Indonesia memproklamasikan kemerdekaannya.  

Dengan demikian jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

48

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Di kawasan Pasifik, Perang Dunia II berakhir setelah hancurnya kota-kota di Jepang, yaitu ....

22

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia