Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut!


Teks 1
Pemerintah Kota Bandar Lampung mengadakan festival kuliner. Acara tersebut melibatkan semua instansi dari tingkat kecamatan sampai dengan kelurahan. Tujuan acara itu untuk menghidupkan kembali masakan tradisional, khususya makanan khas lampung. Pesta terbesar se-Kota Bandar Lampung itu di buka langsung oleh Walikota Bandar Lampung

Teks 2
Setelah menggelar acara festival kuliner, Walikota Bandar Lampung, Herman HN, membuka festival kesenian daerah. Acara tersebut dibuka oleh tarian Bedana massal yang melibatkan 2000 pelajar SD dan SMP. Ini merupakan rekor terbanyak penampilan tari Bedana.space 

Persamaan kedua teks di atas adalah ....

Persamaan kedua teks di atas adalah ....space 

  1. Kuliner Lampungspace 

  2. Ulang tahun Kota Bandar Lampungspace 

  3. Tari Bedana massalspace 

  4. Festival daerahspace 

Iklan

N. Fatimah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Iklan

Pembahasan

Persamaan merupakankeadaan yang sama atau yang serupa dengan yang lain. Pada teks 1 membahas tentang pemerintah Kota Bandar Lampung mengadakan festival kuliner yang bertujuan untukmenghidupkan kembali masakan tradisional, khususya makanan khas lampung.Pada teks 2membahas tentang festival kesenian daerah yang dibuka olehWalikota Bandar Lampung, Herman HN. Oleh karena itu, persamaan kedua teks di atas adalah membahas tentang festival daerah. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D .

Persamaan merupakan keadaan yang sama atau yang serupa dengan yang lain. Pada teks 1 membahas tentang pemerintah Kota Bandar Lampung mengadakan festival kuliner yang bertujuan untuk menghidupkan kembali masakan tradisional, khususya makanan khas lampung. Pada teks 2 membahas tentang festival kesenian daerah yang dibuka oleh Walikota Bandar Lampung, Herman HN. Oleh karena itu, persamaan kedua teks di atas adalah membahas tentang festival daerah.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam penyusunan teks berita mencakup 5W dan 1 H. Berdasarkan unsur-unsur tersebut, sebutkan secara berurut lima unsur yang terdapat dalam teks berita di atas!

9

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia