Iklan

Pertanyaan

Pernyataan yang tepat tentang pendapat para tokoh berikut mengenai evolusi jerapah adalah ....

Pernyataan yang tepat tentang pendapat para tokoh berikut mengenai evolusi jerapah adalah ....space space 

  1. Charles Darwin berpendapat terdapat 2 jenis nenek moyang jerapah, yaitu jerapah leher panjang dan leher pendekspace space 

  2. Lamarck berpendapat terdapat 2 jenis nenek moyang jerapah, yaitu jerapah leher panjang dan leher pendekspace space 

  3. August Weismann berpendapat hanya terdapat 1 jenis nenek moyang jerapah, yaitu jerapah leher pendekspace space 

  4. Lamarck berpendapat hanya terdapat 1 jenis nenek moyang jerapah, yaitu jerapah leher panjangspace space 

  5. August Weismann berpendapat terdapat 2 jenis nenek moyang jerapah, yaitu jerapah leher panjang dan leher pendek dimana jerapah leher panjang dikode oleh gen resesif sementara jerapah leher pendek dikode oleh gen dominanspace space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

18

:

53

:

38

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Charles Darwin, Lamarck, dan August Weismann memiliki pendapat yang berbeda mengenai evolusi jerapah. Menurut Charles Darwin terdapat 2 jenis nenek moyang jerapah, yaitu jerapah leher panjang dan leher pendek yang kemudian jerapah leher pendek mengalami seleksi alam. Sementara, Lamarck berpendapat hanya terdapat 1 jenis nenek moyang jerapah, yaitu jerapah leher pendek yang terus menggunakan lehernya untuk meraih makanan sehingga menjadi jerapah leher panjang. Sedangkan, August Weismann berpendapat terdapat 2 jenis nenek moyang jerapah, yaitu jerapah leher panjang (dikode oleh gen dominan) dan leher pendek (dikode oleh gen resesif). Dengan demikian jawaban yang tepat adalah A.

Charles Darwin, Lamarck, dan August Weismann memiliki pendapat yang berbeda mengenai evolusi jerapah. Menurut Charles Darwin terdapat 2 jenis nenek moyang jerapah, yaitu jerapah leher panjang dan leher pendek yang kemudian jerapah leher pendek mengalami seleksi alam. Sementara, Lamarck berpendapat hanya terdapat 1 jenis nenek moyang jerapah, yaitu jerapah leher pendek yang terus menggunakan lehernya untuk meraih makanan sehingga menjadi jerapah leher panjang. Sedangkan, August Weismann berpendapat terdapat 2 jenis nenek moyang jerapah, yaitu jerapah leher panjang (dikode oleh gen dominan) dan leher pendek (dikode oleh gen resesif).

Dengan demikian jawaban yang tepat adalah A.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Nursyawalia Ode

Pembahasan lengkap banget, kemudian pembahasannya Mudah dimengerti, pokoknya Bantu banget. Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!