Pernyataan yang tepat mengenai larik pertama dan kedua pada gurindam adalah …
Larik pertama berisikan masalah atau persoalan, sedangkan larik kedua berisikan jawaban atau akibat dari masalah atas hal yang dinyatakan pada larik pertama.
Larik pertama berisikan akibat masalah atau persoalan, sedangkan larik kedua berisikan penyebab dari masalah atas hal yang dinyatakan pada larik pertama.
Larik pertama berisikan jawaban atau akibat masalah atau persoalan, sedangkan larik kedua berisikan masalah atas hal yang dinyatakan pada larik pertama.
Larik pertama berisikan sampiran, sedangkan larik kedua merupakan isi berupa suatu masalah.
I. Awali
Master Teacher
Gurindam adalah sajak dua baris yang mengandung petuah atau nasihat. Gurindam memiliki ciri-ciri, yaitu sebagai berikut.
Berdasarkan penjelasan tersebut, pernyataan yang tepat mengenai larik pertama dan kedua pada gurindam adalah larik pertama berisikan masalah atau persoalan, sedangkan larik kedua berisikan jawaban atau akibat dari masalah atas hal yang dinyatakan pada larik pertama.
Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah A.
437
0.0 (0 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia