Iklan

Pertanyaan

Pernyataan yang benar mengenai nilai dalam sebuah cerpen dan hikayat adalah ….

Pernyataan yang benar mengenai nilai dalam sebuah cerpen dan hikayat adalah ….

  1. nilai yang terkandung di dalamnya umumnya berbeda karena keduanya ditulis pada zaman yang berbeda

  2. nilai yang terkandung di dalamnya umumnya sama karena keduanya merupakan karya sastra berbentuk prosa

  3. nilai yang terkandung di dalamnya bisa sama ataupun berbeda, bergantung pada isi cerita

  4. nilai yang terkandung di dalamnya biasanya tidak lebih dari empat jenis nilai

  5. nilai yang terkandung di dalamnya lazimnya adalah nilai moral dan nilai sosial

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

26

:

49

Klaim

Iklan

M. Rozalina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Jambi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Nilai dapat diartikan sebagai hal-hal tertentu yang penting atau berguna bagi kemanusiaan. Nilai dalam sebuah cerpen dan hikayat bisa jadi sama, namun dapat juga berbeda. Hal tersebut bergantung pada isi cerita. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Nilai dapat diartikan sebagai hal-hal tertentu yang penting atau berguna bagi kemanusiaan. Nilai dalam sebuah cerpen dan hikayat bisa jadi sama, namun dapat juga berbeda. Hal tersebut bergantung pada isi cerita. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Muhamad Raihan

Jawaban tidak ada komentar anda sesuai Pembahasan tidak menjawab soal Pembahasan terpotong

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan hikayat berikut! Sesampainya di istana, Indera Bangsawan segera menyerahkan Putri dan jubah Buraksa. Hatta Raja mengumumkan hari pernikahan Indera Bangsawan dan Putri. Saat itu s...

16

2.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia