Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pernyataan berikut yang tidak benar tentang tumbuhan paku adalah...

Pernyataan berikut yang tidak benar tentang tumbuhan paku adalah...space 

  1. Tumbuhan paku merupakan tumbuhan berpembuluhspace 

  2. Tumbuhan paku memiliki sel sperma yang motil dan dapat berenang di air untuk mencapai sel telur di arkegoniumspace 

  3. Fase sporofit memiliki rizoma, akar, dan daun menggulungspace 

  4. Tumbuhan paku memiliki peran ekonomi paling besarspace 

  5. Keragaman tumbuhan paku paling besar di daerah tropisspace 

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawabannya adalah D.

jawabannya adalah D.space 

Iklan

Pembahasan

Ciri- ciri tumbuhan paku adalah sebagai berikut. Lapisan pelindung sel yang terdapat di sekeliling organ reproduksi. Embrio multiseluler yang terdapat dalam arkegonium. Kutikula pada bagian luar. Sistem transpor internal yang mengangkut air dan zat makanan dari dalam tanah. Sistem transpor ini sama baiknya seperti pengorganisasian transpor air dan zat makanan pada tumbuhan tingkat tinggi. Daun muda menggulung Jadi, jawabannya adalah D.

Ciri- ciri tumbuhan paku adalah sebagai berikut.

  1. Lapisan pelindung sel yang terdapat di sekeliling organ reproduksi.
  2. Embrio multiseluler yang terdapat dalam arkegonium.
  3. Kutikula pada bagian luar.
  4. Sistem transpor internal yang mengangkut air dan zat makanan dari dalam tanah. Sistem transpor ini sama baiknya seperti pengorganisasian transpor air dan zat makanan pada tumbuhan tingkat tinggi.
  5. Daun muda menggulung

Jadi, jawabannya adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

22

Anida Nuraini

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskanlah perbandingan struktur antara jamur dan lumut, begitupun perbandingan struktur antara lumut dan paku sehingga tampak kemajuan kompleksitas struktur / sistem tubuhnya dari Kingdom Fungi, hin...

7

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia