Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pernyataan berikut yang berkaitan dengan kuat medan gravitasi adalah .... Kuat medan gravitasi berbanding lurus dengan massa benda. Senjata akan terdorong ke belakang setelah peluru ditembakkan. Semakin besar jarak benda terdapat pusat gravitasi, semakin kecil kuat medan gravitasi. Semakin besar massa benda, semakin kecil kuat medan gravitasi.

Pernyataan berikut yang berkaitan dengan kuat medan gravitasi adalah ....

  1. Kuat medan gravitasi berbanding lurus dengan massa benda.
  2. Senjata akan terdorong ke belakang setelah peluru ditembakkan.
  3. Semakin besar jarak benda terdapat pusat gravitasi, semakin kecil kuat medan gravitasi.
  4. Semakin besar massa benda, semakin kecil kuat medan gravitasi.space 
  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar.space 

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar.space 

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar.space 

  4. HANYA 4 yang benar.space 

  5. SEMUA pilihan benar.space 

Iklan

O. Salu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sam Ratulangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space 

Iklan

Pembahasan

Medan gravitasi adalah areh yang masih mendapat pengaruh gaya gravitasi, secara matematis kuat medan gravitasi dapat dihitung dengan persamaan: g = r 2 GM ​ Dari persamaan di atas dapat disimpulkan bahwa kuat medan gravitasi berbanding lurus dengan massa benda → Pernyataan 1 benar. Senjata akan terdorong ke belakang setelah peluru ditembakkan merupakanpernyataan yang berkaitan dengan hukum III Newton → Pernyataan 2 salah. Kuat medan gravitasi berbanding terbalik dengan jari-jari benda, jadi semakin besar jarak benda terdapt pusat gravitasi semakin kecil kuat medan gravitasi → Pernyataan 3 benar. Kuat medan gravitasi berbanding lurus dengan massa benda → Pernyataan 4 salah. Dengan demikian pernyataan 1 dan 3 saja yang benar. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Medan gravitasi adalah areh yang masih mendapat pengaruh gaya gravitasi, secara matematis kuat medan gravitasi dapat dihitung dengan persamaan:

 

Dari persamaan di atas dapat disimpulkan bahwa kuat medan gravitasi berbanding lurus dengan massa benda Pernyataan 1 benar.

Senjata akan terdorong ke belakang setelah peluru ditembakkan merupakan pernyataan yang berkaitan dengan hukum III NewtonPernyataan 2 salah.

Kuat medan gravitasi berbanding terbalik dengan jari-jari benda, jadi semakin besar jarak benda terdapt pusat gravitasi semakin kecil kuat medan gravitasi Pernyataan 3 benar.

Kuat medan gravitasi berbanding lurus dengan massa benda Pernyataan 4 salah.

Dengan demikian pernyataan 1 dan 3 saja yang benar.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

35

Andi Nur Faiza Azzahra Amin

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jika medan gravitasi di permukaan sebuah planet adalah 6 m/s 2 dan jari-jari planet adalah R , maka medan gravitasi pada ketinggian 1/5 R dari permukaan planet adalah...m/s 2

92

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia