Iklan

Pertanyaan

Pernyataan berikut yang benar adalah ....

Pernyataan berikut yang benar adalah .... space

  1. lensa cembung disebut juga lensa negatifspace

  2. pada pemantulan cahaya oleh cermin datar selalu bersifat nyataspace

  3. pembentukan bayangan oleh lensa cekung selalu diperkecilspace

  4. pembentukan bayangan oleh lensa cembung selalu diperbesarspace

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

11

:

32

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawabannya adalah C.

jawabannya adalah C.space

Pembahasan

Pernyataan dari soal Opsi A:lensa cembung disebut juga lensa negatif (salah). Lensa Cembung adalah lensa positif. Opsi B: pada pemantulan cahaya oleh cermin datar selalu bersifat nyata (salah). Cermin datar bersifat maya. Opsi C: pembentukan bayangan oleh lensa cekung selalu diperkecil ( benar). Bayangan yang dihasilkan selalu bersifat maya, tegak, dan diperkecil. Opsi D:pembentukan bayangan oleh lensa cembung selalu diperbesar (salah). Bayangan lensa cembung dipengaruhi oleh letak benda terhadap lensa. Oleh karena itu, jawabannya adalah C.

Pernyataan dari soal 

  • Opsi A: lensa cembung disebut juga lensa negatifspace(salah). Lensa Cembung adalah lensa positif.
  • Opsi B: pada pemantulan cahaya oleh cermin datar selalu bersifat nyataspace(salah). Cermin datar bersifat maya.
  • Opsi C: pembentukan bayangan oleh lensa cekung selalu diperkecilspace(benar). Bayangan yang dihasilkan selalu bersifat maya, tegak, dan diperkecil. 
  • Opsi D: pembentukan bayangan oleh lensa cembung selalu diperbesarspace(salah). Bayangan lensa cembung dipengaruhi oleh letak benda terhadap lensa.
     

Oleh karena itu, jawabannya adalah C.space

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

31

Turina Cahyowati

Ini yang aku cari!

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!