Iklan

Pertanyaan

Pernyataan berikut terkait lembaga keuangan. Lembaga independenyang melaksanakan kebijakan moneter. Lembaga perbankan di bawah naungan Kementerian Keuangan. Berwenang menerbitkan uang kertas dan logam. Bertugas menjaga kestabilan sistem keuangan. Berwenang mengeluarkan uang elektronik ( e-money ). Pernyataan yang benar mengenai Bank Indonesia sebagai bank sentral ditunjukan oleh angka....

Pernyataan berikut terkait lembaga keuangan. 

 

  1. Lembaga independenyang melaksanakan kebijakan moneter.
  2. Lembaga perbankan di bawah naungan Kementerian Keuangan.
  3. Berwenang menerbitkan uang kertas dan logam.
  4. Bertugas menjaga kestabilan sistem keuangan.
  5. Berwenang mengeluarkan uang elektronik (e-money).

Pernyataan yang benar mengenai Bank Indonesia sebagai bank sentral ditunjukan oleh angka ....undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

42

:

37

Iklan

D. Entry

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Bank sentral merupakan bank yang bertugas untuk menjaga kestabilan ekonomi nasional dan melaksanakan kebijakan moneter, bank sentral di Indonesia yaitu Bank Indonesia, Merupakan lembaga independen negara, yang bekerja secara mandiri tanpa bisa diintervensi oleh pihak manapun. Bank indonesia mempunyai tujuan tunggal, yaitu mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah. Untuk mencapai tujuan tersebut, salah satu pilar yang mendukungnya adalah mengatur dan mengawasi perbankan dalam rangka menjaga stabilitas sistem keuangan. Bank Indonesia merupakan satu-satunya pihak yang berhak mencetak dan menerbitkan uang kartal. Jadi, pernyataan yang benar mengenai Bank Sentral atau Bank Indonesia ditunjukkan oleh nomor 1, 3, dan 4.

Bank sentral merupakan bank yang bertugas untuk menjaga kestabilan ekonomi nasional dan melaksanakan kebijakan moneter, bank sentral di Indonesia yaitu Bank Indonesia, Merupakan lembaga independen negara, yang bekerja secara mandiri tanpa bisa diintervensi oleh pihak manapun. Bank indonesia mempunyai tujuan tunggal, yaitu mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah. Untuk mencapai tujuan tersebut, salah satu pilar yang mendukungnya adalah mengatur dan mengawasi perbankan dalam rangka menjaga stabilitas sistem keuangan. Bank Indonesia merupakan satu-satunya pihak yang berhak mencetak dan menerbitkan uang kartal.

Jadi, pernyataan yang benar mengenai Bank Sentral atau Bank Indonesia ditunjukkan oleh nomor 1, 3, dan 4.space

 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Ulan Trianisa

Bantu banget Makasih ❤️

Bima Ramadhan

Jawaban tidak sesuai Dan soal yang saya tanyakan tidak ada jawaban yang tepat

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!