Iklan

Pertanyaan

Pernyataan berikut ini yang termasuk dalam alasan yang melatarbelakangi pecahnya Sarekat Islam adalah ….

Pernyataan berikut ini yang termasuk dalam alasan yang melatarbelakangi pecahnya Sarekat Islam adalah ….  

  1. perkembangan SI yang pesat dengan ratusan ribu anggota yang ikut serta dalam Kongres Nasional SI undefined 

  2. terjadinya penyusupan yang dilakukan oleh Semaun dan Darsono yang memiliki dua keanggotaan dalam dua partai yang berbeda undefined 

  3. kisruh pembiayaan partai yang dilakukan oleh Samanhudi undefined 

  4. perbedaan pola perjuangan antara H.O.S Tjokroaminoto dengan Agus Salim undefined 

  5. tidak adanya penerus yang melanjutkan semangat perjuangan H.O.S Cokroaminoto undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

13

:

02

:

58

Klaim

Iklan

S. Budi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Perpecahan SI dilatarbelakangi oleh adanya penyusupan yang dilakukan oleh Semaun dan Darsono. Tindakan inimembuat SI terbagi dalam dua kelompok yaitu SI Putih dan SI Merah yang beraliran sosialis. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah B .

Perpecahan SI dilatarbelakangi oleh adanya penyusupan yang dilakukan oleh Semaun dan Darsono. Tindakan ini membuat SI terbagi dalam dua kelompok yaitu SI Putih dan SI Merah yang beraliran sosialis. undefined 

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah B. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Melemahnya organisasi Sarekat Islam dilatarbelakangi oleh…..

10

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia