Iklan

Pertanyaan

Pernyataan berikut ini yang benar mengenai kemoterapi adalah ….

Pernyataan berikut ini yang benar mengenai kemoterapi adalah ….

  1. Kemoterapi menghambat kerontokan rambut akibat cancer

  2. Bekerja dengan menargetkan seluruh sel tubuh

  3. Menggunakan bahan-bahan yang aman tanpa zat kimia

  4. Menggunakan obat-obatan yang sangat kuat

  5. Umumnya zat bersifat radioaktif

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

09

:

22

:

58

Klaim

Iklan

A. Tri

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kemoterapi menyebabkan kerontokan pada rambut. Dengan demikian jawaban yang benar adalah D.

kemoterapi menyebabkan kerontokan pada rambut. Dengan demikian jawaban yang benar adalah D.

Pembahasan

Kemoterapi merupakan istilah untuk terapi yang memanfaatkan zat-zat kimia (kemo) , biasanya menggunakan obat-obatan yang sangat kuat untuk membunuh sel kanker. Cara kerjanya yaitu dengan menargetkan sel-sel yang tumbuh secara cepat dan abnormal , seperti sel kanker. Karena menargetkan sel yang tumbuh secara cepat, kemoterapi juga akan mempengaruhi sel-sel tubuh yang regenerasinya cepat, seperti sel kulit, rambut, usus, dan sel sumsum. Sehingga kemoterapi menyebabkan kerontokan pada rambut. Dengan demikian jawaban yang benar adalah D.

Kemoterapi merupakan istilah untuk terapi yang memanfaatkan zat-zat kimia (kemo), biasanya menggunakan obat-obatan yang sangat kuat untuk membunuh sel kanker. Cara kerjanya yaitu dengan menargetkan sel-sel yang tumbuh secara cepat dan abnormal, seperti sel kanker. Karena menargetkan sel yang tumbuh secara cepat, kemoterapi juga akan mempengaruhi sel-sel tubuh yang regenerasinya cepat, seperti sel kulit, rambut, usus, dan sel sumsum. Sehingga kemoterapi menyebabkan kerontokan pada rambut. Dengan demikian jawaban yang benar adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan tabel berikut! Pasangan yang tepat mengenai kelainan tulang dengan pengobatannya yaitu…

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia