Iklan

Pertanyaan

Pernyataan Benar Salah pada musim kemarau banyak tanaman yang layu ... ...

Pernyataan Benar Salah
pada musim kemarau banyak tanaman yang layu ... ...

space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

18

:

26

:

39

Klaim

Iklan

H. Zulaiha

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Kalijaga

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pernyataan di atas Benar.

pernyataan di atas Benar.space 

Pembahasan

Indonesia memiliki dua musim yaitu musim hujan dan musim kemarau. Pergantian musim kemarau dan hujan juga berpengaruh terhadap kehidupan tumbuhan. Pada musim kemarau tanah kering banyak tumbuhan layu dan mati karena tidak ada air. Padahal air sangat penting bagi kehidupan tumbuhan. Air dan mineral dalam tanah akan diserap oleh akar tumbuhan dan diedarkan ke bagian tumbuhan lainnya seperti daun yang digunakan untuk fotosintesis. Apabila akar tidak dapat menyerap air maka metabolisme tumbuhan akan menurun dan mengakibatkan tanaman kering, layu dan kemudian mati. Oleh karena itu pada sat musim kemarau hendaknya tanaman sering disiram air agar tanaman tidak layu dan tidak mati. Sedangkan musim penghujan tiba, tanah banyak mengandung air sehingga tanah yang semula tampak gersang sekarang tampak hijau karena tumbuhan dapat hidup dengan baik. Jadi, pernyataan di atas Benar.

Indonesia memiliki dua musim yaitu musim hujan dan musim kemarau. Pergantian musim kemarau dan hujan juga berpengaruh terhadap kehidupan tumbuhan. Pada musim kemarau tanah kering banyak tumbuhan layu dan mati karena tidak ada air. Padahal air sangat penting bagi kehidupan tumbuhan. Air dan mineral dalam tanah akan diserap oleh akar tumbuhan dan diedarkan ke bagian tumbuhan lainnya seperti daun yang digunakan untuk fotosintesis. Apabila akar tidak dapat menyerap air maka metabolisme tumbuhan akan menurun dan mengakibatkan tanaman kering, layu dan kemudian mati. Oleh karena itu pada sat musim kemarau hendaknya tanaman sering disiram air agar tanaman tidak layu dan tidak mati. Sedangkan musim penghujan tiba, tanah banyak mengandung air sehingga tanah yang semula tampak gersang sekarang tampak hijau karena tumbuhan dapat hidup dengan baik.

Jadi, pernyataan di atas Benar.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Iklan

Pertanyaan serupa

Tempat hidup makhluk hidup disebut. . . .

3

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia