Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pernyataan: (1) mempunyai ekor; (2) memiliki cahaya sendiri; (3) mempunyai cincin; (4) memiliki bentuk-bentuk tertentu; (5) ada inti cahaya yang lebih terang dipusarannya. Ciri-ciri galaksi terdapat pada angka ....

Pernyataan:

(1) mempunyai ekor;

(2) memiliki cahaya sendiri;

(3) mempunyai cincin;

(4) memiliki bentuk-bentuk tertentu;

(5) ada inti cahaya yang lebih terang dipusarannya.

Ciri-ciri galaksi terdapat pada angka ....

  1. (1), (2), dan (3)

  2. (1), (2), dan (4)

  3. (1), (3), dan (5)

  4. (2), (4), dan (5)

  5. (3), (4), dan (5)

Iklan

A. Kusbardini

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat yaitu pilihan D. (2), (4), dan (5).

jawaban yang tepat yaitu pilihan D. (2), (4), dan (5).

Iklan

Pembahasan

Galaksiadalah sebuah sistem masif yang terikat gaya gravitasi yang terdiri atas bintang, gas dan debu medium antarbintang, serta berbagai benda yang berada dalam lingkup sistem tersebut. Bentuk galaksi berbeda-beda satu sama lain, namun ada beberapa galaksi yang memiliki pola yang sama sehingga dapat dikategorikan menjadi bentuk-bentuk tertentu. Secara umum suatu galaksi memiliki ciri-ciri sebagai berikut: memiliki cahaya sendiri (karena di dalamnya terdapat banyak bintang); memiliki bentuk-bentuk tertentu (misalnya berbentuk elips atau spiral); dan ada inti cahaya yang lebih terang di pusarannya (dikarenakan kerapatan jarak antarbintang yang semakin rapat di bagian pusat galaksi sehingga mampu menghasilkan cahaya yang lebih terang dibandingkan bagian tepinya). Jadi jawaban yang tepat yaitu pilihan D. (2), (4), dan (5).

Galaksi adalah sebuah sistem masif yang terikat gaya gravitasi yang terdiri atas bintang, gas dan debu medium antarbintang, serta berbagai benda yang berada dalam lingkup sistem tersebut. Bentuk galaksi berbeda-beda satu sama lain, namun ada beberapa galaksi yang memiliki pola yang sama sehingga dapat dikategorikan menjadi bentuk-bentuk tertentu. Secara umum suatu galaksi memiliki ciri-ciri sebagai berikut:

  • memiliki cahaya sendiri (karena di dalamnya terdapat banyak bintang);
  • memiliki bentuk-bentuk tertentu (misalnya berbentuk elips atau spiral); dan
  • ada inti cahaya yang lebih terang di pusarannya (dikarenakan kerapatan jarak antarbintang yang semakin rapat di bagian pusat galaksi sehingga mampu menghasilkan cahaya yang lebih terang dibandingkan bagian tepinya).

Jadi jawaban yang tepat yaitu pilihan D. (2), (4), dan (5).

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pernyataan: (1) mempunyai cahaya sendiri; (2) terdiri atas milyaran bintang; (3) mempunyai bentuk-bentuk tertentu; (4) tersusun dari awan yang mengembang; (5) mengalami pasang dan surut...

51

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia