Iklan

Pertanyaan

Permukiman penduduk yang ada di tepian Sungai Musi biasanya berbentuk rumah panggung. Hal tersebut bertujuan ....

Permukiman penduduk yang ada di tepian Sungai Musi biasanya berbentuk rumah panggung. Hal tersebut bertujuan .... 

  1. menghindari bahaya tsunamiundefined 

  2. melindungi diri dari hewan buasundefined 

  3. mencegah terjadinya kekeringan saat kemarau panjangundefined 

  4. melindungi diri dari suhu dingin saat musim hujanundefined 

  5. menghindari banjir saat musim hujanundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

23

:

30

Klaim

Iklan

R. Dewi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Beberapa rumah tradisional yang berada di tepian Sungai Musi dibangun dengan bentuk rumah panggung. Hal ini dilakukan dengan suatu tujuan tertentu. Tujuan pembangunan rumah panggung tersebut adalah untuk menghindari banjir ketika Sungai Musi meluap saat musim hujan . Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Beberapa rumah tradisional yang berada di tepian Sungai Musi dibangun dengan bentuk rumah panggung. Hal ini dilakukan dengan suatu tujuan tertentu. Tujuan pembangunan rumah panggung tersebut adalah untuk menghindari banjir ketika Sungai Musi meluap saat musim hujan.undefined 

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu proses akulturasi dan asimilasi budaya Indonesia melalui cara yang buruk dan hanya dilakukan oleh bangsa asing terkait dengan lokasi Indonesia yang strategis adalah ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia