Iklan

Pertanyaan

Perjanjian damai antara pemerintah Indonesia dan Gerakan Aceh Merdeka tahun 2005 ditandatangani di ....

Perjanjian damai antara pemerintah Indonesia dan Gerakan Aceh Merdeka tahun 2005 ditandatangani di ....space 

  1. Acehspace 

  2. Jakartaspace 

  3. Swissspace 

  4. Finlandiaspace 

  5. Austriaspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

50

:

11

Klaim

Iklan

I. Uga

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Pembahasan

Gerakan Aceh Merdeka (GAM) berdamai dengan pemerintah Indonesia lewat perjanjian yang dilaksanakan pada 15 Agustus 2005. Perjanjian yang ditandatangani di Helsinki, Finlandia ini dicetuskan oleh Wakil Presiden Jusuf Kalla. Indonesia diwakili Menteri Hukum dan HAM Hamid Awaludin, sedangkan GAM mengutus Malik Mahmud Al Haytar untuk menandatangani perjanjian tersebut. Kesepakatan yang diperoleh adalah GAM mencabut tuntutan untuk memisahkan diri dari Indonesia. Sedangkan, pemerintah Indonesia memberi kebebasan pada GAM untuk membentuk partai politik dalam rangka menjamin kehidupan berdemokrasi mereka. Indonesia juga sepakat untuk membebaskan tahanan GAM. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D .

Gerakan Aceh Merdeka (GAM) berdamai dengan pemerintah Indonesia lewat perjanjian yang dilaksanakan pada 15 Agustus 2005. Perjanjian yang ditandatangani di Helsinki, Finlandia ini dicetuskan oleh Wakil Presiden Jusuf Kalla. Indonesia diwakili Menteri Hukum dan HAM Hamid Awaludin, sedangkan GAM mengutus Malik Mahmud Al Haytar untuk menandatangani perjanjian tersebut. Kesepakatan yang diperoleh adalah GAM mencabut tuntutan untuk memisahkan diri dari Indonesia. Sedangkan, pemerintah Indonesia memberi kebebasan pada GAM untuk membentuk partai politik dalam rangka menjamin kehidupan berdemokrasi mereka. Indonesia juga sepakat untuk membebaskan tahanan GAM.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Pertanyaan serupa

Tidak seperti di Pulau Jawa, Tanam Paksa ( cultuurstelsel ) kopi yang diterapkan Belanda di Sumatera Barat (Minangkabau) selama paruh kedua abad ke-19 produksinya terus mengalami penurunan dan akhirny...

8

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia