Peristiwa-peristiwa di bawah ini yang membuktikan sifat dialisis adalah ...
Pemurnian pati dari partikel sianida.
Penambahan gelatin pada es krim.
Terbentuknya delta di muara sungai.
Penambahan tawas pada proses penjernihan air.
Orang Eropa dan Amerika memiliki mata berwarna biru.
S. Lubis
Master Teacher
Dialisis merupakan proses penyaringan partikel koloid dengan menggunakan penyaring ultra (semipermeabel). Contoh dari pemanfaatan dialisis adalah proses cuci darah (hemodialisis) dan pemurnian pati dari partikel sianida.
81
0.0 (0 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia