Iklan

Pertanyaan

Peristiwa masuknya zat atau komponen lainnya ke dalam lingkungan perairan sehingga mutu air terganggu disebut pencemaran ....

Peristiwa masuknya zat atau komponen lainnya ke dalam lingkungan perairan sehingga mutu air terganggu disebut pencemaran .... 

  1. tanahundefined 

  2. airundefined 

  3. udaraundefined 

  4. suaraundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

24

:

13

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

pilihan jawaban yang tepat adalah B.undefined 

Pembahasan

Peristiwa masuknya zat atau komponen lainnya ke dalam lingkungan perairan sehingga mutu air terganggu disebut pencemaran air. Pencemaran air dapat disebabkan oleh polutan berupa limbah rumah tangga, limbah industri, dan limbah pertanian. Pencemaran air dapat menyebabkan penurunan kualitas air.Pencemaran air dapat mengakibatkan timbulnya endapan, koloid, dan bahan terlarut, perubahan pH, perubahan warna, bau, dan rasa, serta peristiwa eutrofikasi. Untuk mengatasi pencemaran air, dapat dilakukan beberapa upaya yaitu mengolah limbah industri sebelum dibuang ke perairan, tidak membuang sampah ke selokan, tidak membuang sisa pestisida ke perairan, dan menggunakan sabun serta detergen yang dapat terurai di lingkungan. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Peristiwa masuknya zat atau komponen lainnya ke dalam lingkungan perairan sehingga mutu air terganggu disebut pencemaran air. Pencemaran air dapat disebabkan oleh polutan berupa limbah rumah tangga, limbah industri, dan limbah pertanian. Pencemaran air dapat menyebabkan penurunan kualitas air. Pencemaran air dapat mengakibatkan timbulnya endapan, koloid, dan bahan terlarut, perubahan pH, perubahan warna, bau, dan rasa, serta peristiwa eutrofikasi. Untuk mengatasi pencemaran air, dapat dilakukan beberapa upaya yaitu mengolah limbah industri sebelum dibuang ke perairan, tidak membuang sampah ke selokan, tidak membuang sisa pestisida ke perairan, dan menggunakan sabun serta detergen yang dapat terurai di lingkungan.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Nadia Cita

Makasih ❤️

Dannesh Azkiya

Pembahasan tidak menjawab soal Jawaban tidak sesuai

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!