Iklan

Pertanyaan

Peristiwa alam seperti awan, hujan, dan petir yang berlangsung di atrnosfer, terjadi pada lapisan….

Peristiwa alam seperti awan, hujan, dan petir yang berlangsung di atrnosfer, terjadi pada lapisan….space   

  1. ionosferspace   

  2. tropopausespace   

  3. stratosferspace   

  4. ozonspace   

  5. troposferspace   

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

47

:

51

Iklan

F. Seftiani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepatadalah E.

jawaban yang tepat adalah E.space   

Pembahasan

Atmosfer terdiri atas beberapa lapisan sebagai berikut. Lapisan troposfer, merupakan lapisan yang paling dekat dengan permukaan bumi, berada di ketinggian 0-18 km dpl. Pada lapisan ini terjadi peristiwa cuaca dan iklum. Lapisan stratosfer, lapisan ini berada di ketinggian 18-50 km dpl. Pada lapisan ini, suhu akan bertambah tinggi seiring dengan kenaikan ketinggian dari permukaan bumi. Pada lapisan ini terdapat lapisan ozon, dan lapisan ini juga merupakan jalur pesawat terbang. Lapisan mesosfer, lapisan ini berada di ketinggian 50-80 km dpl. Lapisan ini merupakan lapisan pelindung bumi dari jatuhan meteor atau benda angkasa luar lainnya. Pada lapisan ini terjadi penurunan temperatur yang tajam. Lapisan termosfer, lapisan ini berada di ketinggian 80-700 km dpl. . Lapisan ini merupakan tempat terjadinya ionisasi partikel-partikel sehingga di dalam lapisan ini terdapat lapisan lonosfer. Termosfer merupakan lapisan pemantul gelombang suara dan cahaya dari bumi dalam bentuk gelombang radio dan tempat terbentuknya aurora. Lapisan eksosfer, lapisan ini berada di ketinggian di atas 700 km. Merupakan lapisan paling panas dan hampa udara. Berdasarkan penjelasan di atas, tempat berlangsungnya peristiw alam seperti awan, hujan, dan petir, terjadi di lapisan troposfer. Jadi, jawaban yang tepatadalah E .

Atmosfer terdiri atas beberapa lapisan sebagai berikut.

  • Lapisan troposfer, merupakan lapisan yang paling dekat dengan permukaan bumi, berada di ketinggian 0-18 km dpl. Pada lapisan ini terjadi peristiwa cuaca dan iklum. 
  • Lapisan stratosfer, lapisan ini berada di ketinggian 18-50 km dpl. Pada lapisan ini, suhu akan bertambah tinggi seiring dengan kenaikan ketinggian dari permukaan bumi. Pada lapisan ini terdapat lapisan ozon, dan lapisan ini juga merupakan jalur pesawat terbang. 
  • Lapisan mesosfer, lapisan ini berada di ketinggian 50-80 km dpl. Lapisan ini merupakan lapisan pelindung bumi dari jatuhan meteor atau benda angkasa luar lainnya. Pada lapisan ini terjadi penurunan temperatur yang tajam.
  • Lapisan termosfer, lapisan ini berada di ketinggian 80-700 km dpl. . Lapisan ini merupakan tempat terjadinya ionisasi partikel-partikel sehingga di dalam lapisan ini terdapat lapisan lonosfer. Termosfer merupakan lapisan pemantul gelombang suara dan cahaya dari bumi dalam bentuk gelombang radio dan tempat terbentuknya aurora. 
  • Lapisan eksosfer, lapisan ini berada di ketinggian di atas 700 km. Merupakan lapisan paling panas dan hampa udara. 

Berdasarkan penjelasan di atas, tempat berlangsungnya peristiw alam seperti awan, hujan, dan petir, terjadi di lapisan troposfer. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.space   

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!