Iklan

Pertanyaan

Peristiwa Agresi Militer Belanda I menunjukan bahwa Belanda ...

Peristiwa Agresi Militer Belanda I menunjukan bahwa Belanda ...

  1. Mengadu domba bangsa Indonesia 

  2. Tidak menepati perundingan Renville 

  3. Tidak mematuhi aturan PBB 

  4. Mengingkari perjanjian Linggarjati 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

15

:

49

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Agresi Militer Belanda 1 dilatar belakangi oleh Belanda tidak menerima hasil Perundingan Linggajati yang telah disepakati bersama pada tanggal 25 Maret 1947. Atas dasar tersebut, pada tanggal 21 Juli 1947, Belanda melakukan agresi militer pertamanya dengan menggempur Indonesia. Agresi militer pertama yang dilakukan oleh Belanda mengandung beberapa misi yang harus mereka selesaikan. Berikut ini tujuan dari Agresi Militer Belanda I. Bidang Politik. Mengepung ibu kota RI dan menghapus RI dari peta (menghilangkan de facto RI). Bidang Ekonomi. Merebut daerah-daerah penting, seperti Jawa Barat dan Timur sebagai penghasil bahan makanan, Sumatera sebagai wilayah perkebunan dan pertambangan. Bidang Militer. Menghancurkan Tentara Negara Indonesia (TNI). Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.

Agresi Militer Belanda 1 dilatar belakangi oleh Belanda tidak menerima hasil Perundingan Linggajati yang telah disepakati bersama pada tanggal 25 Maret 1947. Atas dasar tersebut, pada tanggal 21 Juli 1947, Belanda melakukan agresi militer pertamanya dengan menggempur Indonesia. Agresi militer pertama yang dilakukan oleh Belanda mengandung beberapa misi yang harus mereka selesaikan. Berikut ini tujuan dari Agresi Militer Belanda I.

  1. Bidang Politik. Mengepung ibu kota RI dan menghapus RI dari peta (menghilangkan de facto RI).
  2. Bidang Ekonomi. Merebut daerah-daerah penting, seperti Jawa Barat dan Timur sebagai penghasil bahan makanan, Sumatera sebagai wilayah perkebunan dan pertambangan.
  3. Bidang Militer. Menghancurkan Tentara Negara Indonesia (TNI).

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Mutia Majrin

Makasih ❤️ Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Belanda melancarkan Agresi Militer I pada tahun 1947 yang bertujuan ...

5

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia