Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikanlah gambar berikut ! Daratan tersebut merupakan gambaranpermukaan bumi pada zaman dahulu yangdisebut Pangea. Daratan yang ditunjukkanoleh huruf C, saat ini merupakan benua ....

Perhatikanlah gambar berikut !

Daratan tersebut merupakan gambaran permukaan bumi pada zaman dahulu yang disebut Pangea. Daratan yang ditunjukkan oleh huruf C, saat ini merupakan benua ....space 

  1. Eropaspace 

  2. Amerika Utaraspace 

  3. Afrikaspace 

  4. Amerika Selatanspace 

  5. Antartikaspace 

Iklan

A. Kusuma

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space 

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang benar pada soal ini adalah B. Berikut adalah penjelasannya. Pangea merupakan benua super besar atau dikenal dengan supercontinent yang merupakan gabungan-gabungan dari benua yang ada di permukaan bumi yang terbentuk sekitar 300 juta tahun pada masa mesozoikum dan mulai retak sekitar 200 juta tahun akibat adanya proses pergerakan dasar laut. Penjelasan mengenaiwilayah yang ditunjukkan oleh huruf pada gambar adalah sebagai berikut. Wilayah A , merupakan Afrika Wilayah B , merupakan Eurasia Wilayah C, merupakan Amerika Utara Wilayah D, merupakan Amerika Selatan Wilayah E, merupakan Antartika. Berdasarkan penjelasan tersebut, wilayah C merupakan Amerika Utara. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B.

Jawaban yang benar pada soal ini adalah B.

Berikut adalah penjelasannya.

Pangea merupakan benua super besar atau dikenal dengan supercontinent yang merupakan gabungan-gabungan dari benua yang ada di permukaan bumi yang terbentuk sekitar 300 juta tahun pada masa mesozoikum dan mulai retak sekitar 200 juta tahun akibat adanya proses pergerakan dasar laut.

Penjelasan mengenai wilayah yang ditunjukkan oleh huruf pada gambar adalah sebagai berikut.

  • Wilayah A, merupakan Afrika
  • Wilayah B, merupakan Eurasia
  • Wilayah C, merupakan Amerika Utara
  • Wilayah D, merupakan Amerika Selatan
  • Wilayah E, merupakan Antartika.

Berdasarkan penjelasan tersebut, wilayah C merupakan Amerika Utara. 

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Morfologi dasar laut yang terdapat pada zona litoral dan zona neritik adalah ….

15

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia