Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan tujuan komunitas berikut! Meningkatkan potensi difabel melalui pendampingan belajar. Meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris bagi kaum difabel. Mengumpulkan bantuan berupa moril dan materil bagi kaum difabel. Mengampanyekan hal-hal yang berkaitan dengan difabel kepada masyarakat. Mengajak masyarakat perkotaan agar tergabung dalam pemberdayaan kaum difabel. Tujuan organisasi Braille'iant ditunjukkan oleh angka ...

Perhatikan tujuan komunitas berikut!

  1. Meningkatkan potensi difabel melalui pendampingan belajar.
  2. Meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris bagi kaum difabel.
  3. Mengumpulkan bantuan berupa moril dan materil bagi kaum difabel.
  4. Mengampanyekan hal-hal yang berkaitan dengan difabel kepada masyarakat.
  5. Mengajak masyarakat perkotaan agar tergabung dalam pemberdayaan kaum difabel.space space  

Tujuan organisasi Braille'iant ditunjukkan oleh angka ...space space  

 

  1. 1), 2), dan 3)space space  

  2. 1), 2) dan 4)space space  

  3. 2), 3), dan 5)space space  

  4. 2), 4), dan 5)space space  

  5. 3),4), dan 5)space space  

Iklan

M. Aulia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space space  

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Komunitas Braille'iant merupakan komunitas follow up dari sebuah program bernama Program Kreativitas Mahasiswa kegiatan Kemasyarakatan (PKM-M) yang dilaksanakan pada bulan Februari hingga April di tahun 2010. Program tersebut mendapatkan dana bantuan dari DIKTI dan direalisasikan selama 3 bulan di BS Mardi Wuto dengan nama ENGLISH FORTUNET : Pembelajaran English Writing dan Conversatio untuk siswa Tunetra di Yogyakarta. Tujuan komunitas ini sebenarnya adalah untuk meningkatkan kualitas hidup manusia secara ilmu bagi siswa tuna netra. Program Braille'iant yaitupendampingan ujian nasional, relawan membaca materi pembelajaran, kursus bahasa Inggris, hingga Layar Bisik.Di komunitas ini segala kurikulum pembelajaran bahasa Inggris telah disusun rapi selama setahun, dan tinggal menunggu relawan yang ingin berpartisipasi dalam open recruitment . Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Komunitas Braille'iant merupakan komunitas follow up dari sebuah program bernama Program Kreativitas Mahasiswa kegiatan Kemasyarakatan (PKM-M) yang dilaksanakan pada bulan Februari hingga April di tahun 2010. Program tersebut mendapatkan dana bantuan dari DIKTI dan direalisasikan selama 3 bulan di BS Mardi Wuto dengan nama ENGLISH FORTUNET: Pembelajaran English Writing dan Conversatio untuk siswa Tunetra di Yogyakarta. Tujuan komunitas ini sebenarnya adalah untuk meningkatkan kualitas hidup manusia secara ilmu bagi siswa tuna netra. Program Braille'iant yaitu  pendampingan ujian nasional, relawan membaca materi pembelajaran, kursus bahasa Inggris, hingga Layar Bisik. Di komunitas ini segala kurikulum pembelajaran bahasa Inggris telah disusun rapi selama setahun, dan tinggal menunggu relawan yang ingin berpartisipasi dalam open recruitment.space space  

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.space space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Desa Wisata pentingsari merupakan desa yang awalnya desa miskin. Namun, saat ini desa tersebut berkembang hingga menjadi desa wisata di lereng Gunung Merapi. Hal ini menunjukkan jika komunitas dapat m...

2

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia