Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan transaksi bulan Agustus 2019 pada bengkelMatahariberikut ini! Tanggal 7 Tn Jason mengambil uang tunai Rp2.000.000,00 untuk biaya berobat keluarganya. Tanggal 10membayar biaya telepon dan internet sebesar Rp1.500.000,00. Tanggal 12 menerima pendapatan dari servis mobil yang akan dibayar untuk bulan depan sebesar Rp3.500.000,00. Tanggal 16 menerima pendapatan dari ganti oli mobil sebesar Rp500.000,00. Tanggal 20 menerima tagihan listrik untuk bulan Agustus. Tanggal 28 membayar gaji karyawan sebesar Rp10.000.000,00. Tanggal 31 membeli peralatan bengkel seharga Rp5.000.000,00. Transaksi yang membutuhkan bukti kas keluarterjadi pada tanggal ....

Perhatikan transaksi bulan Agustus 2019 pada bengkel Matahari berikut ini!

  • Tanggal 7 Tn Jason mengambil uang tunai Rp2.000.000,00 untuk biaya berobat keluarganya.
  • Tanggal 10 membayar biaya telepon dan internet sebesar Rp1.500.000,00.
  • Tanggal 12 menerima pendapatan dari servis mobil yang akan dibayar untuk bulan depan sebesar Rp3.500.000,00.
  • Tanggal 16 menerima pendapatan dari ganti oli mobil sebesar Rp500.000,00.
  • Tanggal 20 menerima tagihan listrik untuk bulan Agustus.
  • Tanggal 28 membayar gaji karyawan sebesar Rp10.000.000,00.
  • Tanggal 31 membeli peralatan bengkel seharga Rp5.000.000,00.

Transaksi yang membutuhkan bukti kas keluar terjadi pada tanggal .... space space 

  1. 7, 10, dan 20 space space 

  2. 12, 16, dan 20

  3. 10, 28, dan 31 space space 

  4. 16, 20, dan 28 space space 

  5. 12, 28, dan 31 space space 

Iklan

M. Maulanisuhud

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.undefined  

Iklan

Pembahasan

Bukti kas keluar adalah bukti transaksi jika terjadi transaksi pengeluaran uang perusahaan secara tunai. Transaksi yang membutuhkan bukti kas keluar terjadi pada tanggal 10 Agustus 2019 yakni membayar beban telepon dan internet, tanggal 28 Agustus 2019 yakni membayar gaji karyawan, dan tanggal 31 Agustus 2019 yakni membeli peralatan bengkel. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah C.

Bukti kas keluar adalah bukti transaksi jika terjadi transaksi pengeluaran uang perusahaan secara tunai. Transaksi yang membutuhkan bukti kas keluar terjadi pada tanggal 10 Agustus 2019 yakni membayar beban telepon dan internet, tanggal 28 Agustus 2019 yakni membayar gaji karyawan, dan tanggal 31 Agustus 2019 yakni membeli peralatan bengkel. 

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah C.undefined  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

90

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini transaksi yang dicatat dengan bukti internal berupa bukti kas masuk adalah ….

1

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia