Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan teks berikut! Minyak Kutus Kutus Minyak kutus kutus dibuat dari tanaman herbal yang diekstrak dengan minyak kelapa lalu dicampur dengan minyak esensial/asiri. Dengan demikian, terjadi perpaduan serasi antara jamu dan aromaterapi yang biasanya dua cara pengobatan ini dilakukan dengan cara berbeda. Unsur jamu digunakan untuk mengobati dengan unsur aromaterapi digunakan untuk menenteramkan tubuh sehingga tingkat penyembuhan akan berlangsung dengan menyenangkan. Minyak kutus kutus mudah meresap ke dalam semua sirkulasi tubuh melalui pori-pori kulit karena ukuran molekul minyak ini sangat kecil. Akibatnya, penyerapan minyak tersebut sangat cepat. Minyak kutus kutus terbuat dari 100% bahan-bahan alami. Tidak ada bahan kimia dalam komposisi minyak ini. Selain itu, minyak kutus kutus tidak menggunakan minyak dari hewan. Landasan formula yang dipakai mulai dari unsur akar, batang, daun, bunga, buah, minyak kelapa murni, serta minyak esensial yang merupakan satu unsur perpaduan. Minyak kutus kutus sudah terbukti khasiatnya mampu membantu menyembuhkan berbagai macam penyakit. Disadur dari : https://www.balihealingoil.com/product/minyak-kutus-kutus/ , diunduh 18 Agustus 2018 Pronomina yang terdapat pada paragraf tersebut adalah ....

Perhatikan teks berikut!


Minyak Kutus Kutus

    Minyak kutus kutus dibuat dari tanaman herbal yang diekstrak dengan minyak kelapa lalu dicampur dengan minyak esensial/asiri. Dengan demikian, terjadi perpaduan serasi antara jamu dan aromaterapi yang biasanya dua cara pengobatan ini dilakukan dengan cara berbeda. Unsur jamu digunakan untuk mengobati dengan unsur aromaterapi digunakan untuk menenteramkan tubuh sehingga tingkat penyembuhan akan berlangsung dengan menyenangkan. Minyak kutus kutus mudah meresap ke dalam semua sirkulasi tubuh melalui pori-pori kulit karena ukuran molekul minyak ini sangat kecil. Akibatnya, penyerapan minyak tersebut sangat cepat.
    Minyak kutus kutus terbuat dari 100% bahan-bahan alami. Tidak ada bahan kimia dalam komposisi minyak ini. Selain itu, minyak kutus kutus tidak menggunakan minyak dari hewan. Landasan formula yang dipakai mulai dari unsur akar, batang, daun, bunga, buah, minyak kelapa murni, serta minyak esensial yang merupakan satu unsur perpaduan. Minyak kutus kutus sudah terbukti khasiatnya mampu membantu menyembuhkan berbagai macam penyakit.

Disadur dari: https://www.balihealingoil.com/product/minyak-kutus-kutus/, diunduh 18 Agustus 2018


Pronomina yang terdapat pada paragraf tersebut adalah .... 

  1. pronomina persona pertama tunggal 

  2. pronomina persona pertama jamak 

  3. pronomina penunjuk tempat 

  4. pronomina penunjuk umum 

  5. pronomina penunjuk penanya 

Iklan

A. Salim

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pelita Harapan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang paling tepat adalah D.

jawaban yang paling tepat adalah D.undefined 

Iklan

Pembahasan

Jenis-jenis pronomina: Kata Ganti Orang (Pronomina Persona),yaitu kata ganti yang berfungsi untuk menggantikan nomina/panggilan seseorang. Kata ganti orang atau pronomina persona terbagi dalam 6 Jenis, yaitu :Kata ganti orang pertama Tunggal, seperti : saya, aku;Kata ganti orang pertama Jamak, seperti : kita, kami ;Kata ganti orang kedua Tunggal, seperti : engkau, kamu, anda;Kata ganti orang kedua Jamak, seperti : kalian;Kata ganti orang ketiga Tunggal, seperti : dia, beliau;Kata ganti orang ketiga Jamak, seperti : mereka. Kata Ganti Kepemilikan (Pronomina Posesiva)dalah kata ganti yang digunakan untuk menyatakan kepunyaan/milik/kepemilikan, seperti : ku, mu, nya, mereka. Kata Ganti Petunjuk ( Pronomina Demonstrativa )digunakan untukmenunjuk suatu benda, lokasi atau tempat, entah itu berjarak jauh maupun dekat, seperti : ini, itu, sana, sini, begini, begitu. Kata Ganti Tanya ( Pronomina Interogativa )adalah satu darisekian banyak jenis kata ganti yang berfungsi sebagai kata tanya/ penanya/peminta informasitertentu biasanya berupa peristiwa atau kejadian, seperti : apa, bagaimana, kapan, mengapa, siapa, dimana. Kata Ganti Penghubung ( Pronomina Relativa )digunakan dan berfungsi menjadi penghubung antara 2 kalimat,kalimat awal dan kalimat akhir, atau disebut juga induk kalimat dengan anak kalimat,seperti : yang. Kata Ganti Tidak Tentuyangdigunakan untuk benda ataupun orang yang tak terbatas jumlahnya/Quantity (kemungkinan tidak diketahui). Sehingga kita dapat mengartikan kata ganti tidak tentudigunakan untuk menunjukan benda, kerumunan orang yang di dalamnya terdapat jumlah yang tidak menentu atau bisa jadi sangat banyak, seperti : seseorang, para, sesuatu, masing-masing. Berdasarkan penjelasan tersebut, jenis pronominayang digunakan dalam teks di atas adalahpronomina penunjuk umum. Jadi, jawaban yang paling tepat adalah D .

Jenis-jenis pronomina:

  1. Kata Ganti Orang ( Pronomina Persona ), yaitu kata ganti yang berfungsi untuk menggantikan nomina/panggilan seseorang. Kata ganti orang atau pronomina persona terbagi dalam 6 Jenis, yaitu : Kata ganti orang pertama Tunggal, seperti : saya, aku; Kata ganti orang pertama Jamak, seperti : kita, kami ;Kata ganti orang kedua Tunggal, seperti : engkau, kamu, anda; Kata ganti orang kedua Jamak, seperti : kalian; Kata ganti orang ketiga Tunggal, seperti : dia, beliau; Kata ganti orang ketiga Jamak, seperti : mereka.
  2. Kata Ganti Kepemilikan ( Pronomina Posesiva ) dalah kata ganti yang digunakan untuk menyatakan kepunyaan/milik/kepemilikan, seperti : ku, mu, nya, mereka.
  3. Kata Ganti Petunjuk ( Pronomina Demonstrativa ) digunakan untuk menunjuk suatu benda, lokasi atau tempat, entah itu berjarak jauh maupun dekat, seperti : ini, itu, sana, sini, begini, begitu.
  4. Kata Ganti Tanya ( Pronomina Interogativa ) adalah satu dari sekian banyak jenis kata ganti yang berfungsi sebagai kata tanya/ penanya/peminta informasi tertentu biasanya berupa peristiwa atau kejadian, seperti : apa, bagaimana, kapan, mengapa, siapa, dimana. 
  5. Kata Ganti Penghubung ( Pronomina Relativa ) digunakan dan berfungsi menjadi penghubung antara 2 kalimat, kalimat awal dan kalimat akhir, atau disebut juga induk kalimat dengan anak kalimat, seperti : yang.
  6. Kata Ganti Tidak Tentu yang digunakan untuk benda ataupun orang yang tak terbatas jumlahnya/Quantity (kemungkinan tidak diketahui). Sehingga kita dapat mengartikan kata ganti tidak tentu digunakan untuk menunjukan benda, kerumunan orang yang di dalamnya terdapat jumlah yang tidak menentu atau bisa jadi sangat banyak, seperti : seseorang, para, sesuatu, masing-masing.

Berdasarkan penjelasan tersebut, jenis pronomina yang digunakan dalam teks di atas adalah pronomina penunjuk umum.

Jadi, jawaban yang paling tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

371

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kata yang berhomonim terdapat pada kalimat yang ditandai oleh angka.…

13

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia