Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan tabel perbedaan jenis tanah vulkanik berikut: Perbedaan yang tepat ditunjukkan oleh nomor …

Perhatikan tabel perbedaan jenis tanah vulkanik berikut:

Perbedaan yang tepat ditunjukkan oleh nomor …

  1. 1

  2. 2

  3. 3

  4. 4

Iklan

H. Zulaiha

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Kalijaga

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah A

jawaban yang benar adalah A

Iklan

Pembahasan

Berdasarkan cirinya, tanah vulkanik dapat dibedakan menjadi beberapa jenis. Diantara jenis tersebut adalah ada tanah regosol dan tanah litosol. Tanah regosol memiliki ciri yaitu: berwarna abu-abu hingga kuning dengan tekstur tanah yang kasar dan memiliki sedikit kandungan material organik. Tanah ini juga bersifat gembur dan mudah terurai. Serta memiliki tingkat keasaman sekitar 6 hingga 7, sehingga memiliki ph cenderung netral. Sedangkan tanah litosol memiliki sifat: berwarna merah hingga kuning. Tingkat keasamannya tergolong rendah dengan kandungan material organik lebih tinggi dari tanah regosol. Tanah ini memiliki tekstur lempung (dengan kandungan butiran pasir, debu, dan liat seimbang) hingga bertekstur liat (dengan kandungan butiran liat yang paling dominan) meskipun batas perbedaan tekstur ini tidak begitu jelas. Tanah ini juga bersifat gembur dan memiliki daya serap yang tinggi terhadap air. Berdasarkan keterangan di atas maka dapat dibuat tabel sebagai berikut: Dengan demikian jawaban yang benar adalah A

Berdasarkan cirinya, tanah vulkanik dapat dibedakan menjadi beberapa jenis. Diantara jenis tersebut adalah ada tanah regosol dan tanah litosol. Tanah regosol memiliki ciri yaitu: berwarna abu-abu hingga kuning dengan tekstur tanah yang kasar dan memiliki sedikit kandungan material organik. Tanah ini juga bersifat gembur dan mudah terurai. Serta memiliki tingkat keasaman sekitar 6 hingga 7, sehingga memiliki ph cenderung netral. Sedangkan tanah litosol memiliki sifat: berwarna merah hingga kuning. Tingkat keasamannya tergolong rendah dengan kandungan material organik lebih tinggi dari tanah regosol. Tanah ini memiliki tekstur lempung (dengan kandungan butiran pasir, debu, dan liat seimbang) hingga bertekstur liat (dengan kandungan butiran liat yang paling dominan) meskipun batas perbedaan tekstur ini tidak begitu jelas. Tanah ini juga bersifat gembur dan memiliki daya serap yang tinggi terhadap air. Berdasarkan keterangan di atas maka dapat dibuat tabel sebagai berikut:

Dengan demikian jawaban yang benar adalah A

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ciri-ciri tanah berikut ini: berwarna abu-abu hingga kuning tekstur tanah yang kasar memiliki sedikit kandungan material organik bersifat gembur tingkat keasamannya sekita...

57

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia