Iklan

Pertanyaan

Perhatikan tabel hasil percobaan Ingenhousz di bawah ini! Pada percobaan Ingenhousz akan dihasilkan gelembung. Perlakuan yang akan menghasilkan gelembung terbanyak adalah perlakuan nomor ….

Perhatikan tabel hasil percobaan Ingenhousz di bawah ini!

Pada percobaan Ingenhousz akan dihasilkan gelembung. Perlakuan yang akan menghasilkan gelembung terbanyak adalah perlakuan nomor ….space space  

  1. 1space space  

  2. 2space space  

  3. 3space space  

  4. 4space space  

  5. 5space space  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

21

:

57

:

05

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E. space space  

Pembahasan

Fotosintesis membutuhkan cahaya matahari dan karbon dioksida ( ). Penambahan dapat menjadi sumber karbon dioksida bagi tanaman untuk bahan fotosintesis. Gelembung yang dihasilkan dari percobaan Ingenhousz adalah oksigen hasil fotosintesis. Oleh karena itu, perlakuan yang menghasilkan gelembung udara terbanyak adalah perlakuan yang memiliki laju fotosintesis tertinggi, yaitu yang mendapat cahaya matahari langsung dan ditambahkan sebagai sumber karbonnya. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Fotosintesis membutuhkan cahaya matahari dan karbon dioksida (begin mathsize 12px style C O subscript 2 end style). Penambahan begin mathsize 12px style Na H C O subscript 3 end style dapat menjadi sumber karbon dioksida bagi tanaman untuk bahan fotosintesis. Gelembung yang dihasilkan dari percobaan Ingenhousz adalah oksigen hasil fotosintesis. Oleh karena itu, perlakuan yang menghasilkan gelembung udara terbanyak adalah perlakuan yang memiliki laju fotosintesis tertinggi, yaitu yang mendapat cahaya matahari langsung dan ditambahkan undefined sebagai sumber karbonnya.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E. space space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

21

19_Muhammad Daffa Darwisy Abrar

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Percobaan Ingenhousz bertujuan untuk membuktikan bahwa fotosintesis ….

86

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia