Iklan

Pertanyaan

Perhatikan tabel berikut! Pasangan yang benar antara organel sel dengan fungsinya adalah ...

Perhatikan tabel berikut!

Pasangan yang benar antara organel sel dengan fungsinya adalah ... 

  1. I-A, lI-B, Ill-C, IV-D, dan V- Eundefined 
     

  2. I-A, lI-E, III-B, IV-C, dan V- Dundefined 

  3. 1-B, lI-D, Ill-A, IV-C, dan V-Eundefined 

  4. I-C, II-A, III-E, IV-B, dan V- Dundefined 

  5. 1-C, lI-E, Ill-D, IV-A, dan V-Bundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

21

:

00

Iklan

F. Haris

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Pembahasan

Dalam sel terdapat organel yang memiliki peran berbeda-beda, diantaranya terdapat Lisosom yang berfungsi untuk pencernaan intrasel, autofagi, eksositosis, dan penghancuran diri sel; Glioksisom yang berperan dalam metabolisme asam lemak dan tempat terjadinya siklus glioksilat; Peroksisom yang berperan untuk oksidasi substrat untuk memecah menjadi dan ;Mitokondria sebagai tempat berlangsungnya respirasi seluler untuk memperoleh energi; dan Kompleks Golgi yang berfungsi untuk sekresi, membentuk membran plasma, dan sintesis polisakarida. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Dalam sel terdapat organel yang memiliki peran berbeda-beda, diantaranya terdapat Lisosom yang berfungsi untuk pencernaan intrasel, autofagi, eksositosis, dan penghancuran diri sel; Glioksisom yang berperan dalam metabolisme asam lemak dan tempat terjadinya siklus glioksilat; Peroksisom yang berperan untuk oksidasi substrat untuk memecah undefined menjadi begin mathsize 14px style H subscript 2 O end style dan begin mathsize 14px style O subscript 2 end style; Mitokondria sebagai tempat berlangsungnya respirasi seluler untuk memperoleh energi; dan Kompleks Golgi yang berfungsi untuk sekresi, membentuk membran plasma, dan sintesis polisakarida.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

59

AKUN BOOT

Makasih ❤️

Sofi Silvia putri

Pembahasan lengkap banget

Wahyu satriadi waluyo

Mudah dimengerti

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!