Iklan

Pertanyaan

Perhatikan tabel alat listrik dan pemakaiannya pada suatu warung berikut Jika setiap KWh listrik dibebani biaya RP 4000,00 biaya penggunaan listrik setiap bulan (30 hari) sebesar...

Perhatikan tabel alat listrik dan pemakaiannya pada suatu warung berikut

Jika setiap KWh listrik dibebani biaya RP 4000,00 biaya penggunaan listrik setiap bulan (30 hari) sebesar...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

40

:

55

Klaim

Iklan

A. Ridwan

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan Energi Kulkas Energi Penanak nasi Energi Juicer Maka jumlah total energi dalam satu hari adalah Dengan demikian biaya yang harus dikeluarkan adalah Rp.534.000

Pembahasan

Energi Kulkas

begin mathsize 14px style E subscript k equals P t E subscript k equals 100 times 24 E subscript k equals 2400 space Wh space equals space 2 comma 4 space kWh end style

Energi Penanak nasi

begin mathsize 14px style E subscript p equals P t E subscript p equals 250 times 5 E subscript p equals 1250 space Wh equals 1 comma 25 space kWh end style

Energi Juicer

begin mathsize 14px style E subscript j equals P t E subscript j equals 200 times 4 E subscript j equals 800 space Wh equals 0 comma 8 space kWh end style

Maka jumlah total energi dalam satu hari adalah

begin mathsize 14px style E equals E subscript k plus E subscript p plus E subscript j E equals 2 comma 4 plus 1 comma 25 plus 0 comma 8 E equals 4 comma 45 space kWh  maka space dalam space 30 space hari space energi space total space adalah equals 4 comma 45 times 30 equals 133 comma 5 space kWh  Sehingga space biaya space penggunaan space listrik equals 133 comma 5 times 4000 equals Rp.534.000 end style

Dengan demikian biaya yang harus dikeluarkan adalah Rp.534.000

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

24

fabriel pasaribu

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari!

Ntsha Somba

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah mesin cuci listrik 220 V memiliki motor yang menarik arus 1 A dan elemen pemanas yang menarik arus 14 A. Jika mesin cuci tersebut dijalankan rata-rata 2 jam sehari, berapa biaya energi listrik ...

12

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia