Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan senyawa dan dampak yang ditimbulkan berikut! Pasangan data yang berhubungan dengan tepat ditunjukkan oleh angka ...

Perhatikan senyawa dan dampak yang ditimbulkan berikut!



Pasangan data yang berhubungan dengan tepat ditunjukkan oleh angka ... 

  1. 1 dan 2undefined 

  2. 1 dan 3undefined 

  3. 2 dan 3undefined 

  4. 3 dan 4undefined 

  5. 4 dan 5undefined 

Iklan

D. Zharva

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Berbagai senyawa kimia dapat menguntungkan atau merugikan kehidupan manusia. Penggunaan yang berlebihan dapat berbahaya bagi lingkungan dan juga kesehatan manusia. Senyawa dan dampak negatif yang ditimbulkan : Senyawa : Merusak Ozon Senyawa : Menimbulkan kerusakan hati dan ginjal Senyawa : Apabila berlebih menyebabkan keracunan, menyebabkan efek rumah kaca Senyawa : Menyebabkan hujan asam Senyawa : Bersifat karsinogenik Sehingga, pasangan data yang berhubungan ditunjukan oleh 1 dan 3. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Berbagai senyawa kimia dapat menguntungkan atau merugikan kehidupan manusia. Penggunaan yang berlebihan dapat berbahaya bagi lingkungan dan juga kesehatan manusia. 

Senyawa dan dampak negatif yang ditimbulkan :

  1. Senyawa begin mathsize 14px style C F C end style : Merusak Ozon
  2. Senyawa begin mathsize 14px style C Cl subscript 4 end style : Menimbulkan kerusakan hati dan ginjal
  3. Senyawa begin mathsize 14px style C O subscript 2 end style : Apabila berlebih menyebabkan keracunan, menyebabkan efek rumah kaca
  4. Senyawa begin mathsize 14px style S O subscript 3 end style : Menyebabkan hujan asam
  5. Senyawa begin mathsize 14px style Na O Cl end style : Bersifat karsinogenik

Sehingga, pasangan data yang berhubungan ditunjukan oleh 1 dan 3.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

29

Alya Widya Ananta

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Penggunaan CFC sebagai refrigerant (pendingin) merupakan salah satu penyebab menipisnya laposan ozon di atmosfer. Hal ini disebabkan terbentuknya....

38

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia