Iklan

Pertanyaan

Perhatikan potongan artikel berita berikut! Liputan6.com, Jakarta -Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat angka deflasipada September 2020 sebesar 0,05 persen. Deflasi ini menjadi yang ketiga kalinya secara beruntun sepanjang kuartal III 2020, atau selama periode Juli, Agustus dan September. Kepala BPS Suhariyanto menyatakan, deflasi yang terjadi terjadi karena demand yang rendah pada masa pandemi Covid-19. Di sisi lain, pasokan terbilang cukup dengan adanya penurunan harga dari beberapa komoditas. (Sumber: https://www.liputan6.com/bisnis/read/4371337/deflasi-berturut-turut-jadi-tanda-daya-beli-masyarakat-belum-pulih ) Kondisi perekonomian yang terjadi sesuai dengan situasi pada artikel tersebut adalah adalah ….

Perhatikan potongan artikel berita berikut!
 

Liputan6.com, Jakarta - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat angka deflasi pada September 2020 sebesar 0,05 persen. Deflasi ini menjadi yang ketiga kalinya secara beruntun sepanjang kuartal III 2020, atau selama periode Juli, Agustus dan September. Kepala BPS Suhariyanto menyatakan, deflasi yang terjadi terjadi karena demand yang rendah pada masa pandemi Covid-19. Di sisi lain, pasokan terbilang cukup dengan adanya penurunan harga dari beberapa komoditas.

(Sumber: https://www.liputan6.com/bisnis/read/4371337/deflasi-berturut-turut-jadi-tanda-daya-beli-masyarakat-belum-pulih)


Kondisi perekonomian yang terjadi sesuai dengan situasi pada artikel tersebut adalah adalah …. 

  1. harga barang mengalami penurunan, daya beli masyarakat menurun, dan nilai uang meningkatundefined 

  2. harga barang mengalami penurunan, daya beli masyarakat menurun, dan nilai uang menurunundefined 

  3. harga barang mengalami peningkatan, daya beli masyarakat meningkat, dan nilai uang menurunundefined 

  4. harga barang mengalami peningkatan, daya beli masyarakat meningkat, dan nilai uang meningkatundefined 

  5. harga beli mengalami penurunan dan daya beli masyarakat stabil karena pasokan yang masih cukupundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

09

:

11

:

46

Iklan

Y. Kusumawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pamulang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah poin A.

jawaban yang benar adalah poin A.undefined 

Pembahasan

Berdasarkan artikel tersebut pada bulan September 2020 terjadi deflasi karena harga-harga barang yang mengalami penurunan. Kondisi perekonomian akibat deflasi adalah sebagai berikut. Harga barang mengalami penurunan Daya beli masyarakat menurun (karena kondisi perekonomian yang belum stabil akibat pandemi covid 19) Nilai uang meningkat (karena harga barang menurun) Jadi, jawaban yang benar adalah poin A.

Berdasarkan artikel tersebut pada bulan September 2020 terjadi deflasi karena harga-harga barang yang mengalami penurunan. Kondisi perekonomian akibat deflasi adalah sebagai berikut.

  • Harga barang mengalami penurunan
  • Daya beli masyarakat menurun (karena kondisi perekonomian yang belum stabil akibat pandemi covid 19)
  • Nilai uang meningkat (karena harga barang menurun)

Jadi, jawaban yang benar adalah poin A.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!